Kompetensi Guru
6,956 Followers
Recent papers in Kompetensi Guru
RINGKASAN Berbagai konsep telah dikembangkan untuk menggantikan metode pembelajaran tradisional, dengan semakin berkembangnya teknologi informasi membuat proses belajar mengajar dapat dilakukan tidak hanya diruang kelas, dengan bantuan... more
Abstrak-Keadaan sistem pendidikan di Indonesia yang masih belum merata menjadikan kualitas generasi penerus kurang bagus dalam bersaing dengan penerus generasi lain, seperti pendidikan di pelosok yang jauh dari kota, seperti sistem... more
peningkatan kompetensi profesional guru melalui pembinaan supervisi pendidikan
Masalah yang menjadi kajian dari penelitian ini adalah mengenai hasil belajar siswa. Inti kajiannya difokuskan pada faktor-faktor yang mempengaruhi hasil belajar, meliputi kompetensi guru, komitmen mengajar, dan efektivitas proses... more
Pada file IPKG ini, terdapat kriteria-kriteria untuk menilai kinerja guru di dalam kelas. Semoga dapat bermanfaat bagi pembaca. Terima kasih.
Gurubidang.com-Aplikasi LJK gratis bisa Bapak/Ibu miliki saat ini juga untuk mendukung efektivitas dan efisiensi Bapak/Ibu Guru, dalam melakukan koreksi terhadap hasil nilai US dan UN maupun tryout. Aplikasi tersebut berfungsi untuk... more
Modul ini diperuntukkan bagi Guru pembelajar Kelompok Kompetensi C
Program keahlian : Teknik Mesin
Paket Keahlian : Teknik Pemesinan
Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)
Program keahlian : Teknik Mesin
Paket Keahlian : Teknik Pemesinan
Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)
Pada bab ini berisi latar belakang masalah, rumusan masalah, tujuan penelitian, kegunaan penelitian, defenisi istilah, kajian terdahulu, metode penelitian, dan sistematika pembahasan. BAB II : PENDIDIK TELADAN Pada bab ini berisi tentang... more
Analisis SKL KI KD sebagai titik awal perencanaan pembelajaran tentu memiliki maksud dan tujuan. Analisis SKL KI KD wajib dipahami oleh setiap pendidik. Analisis SKL KI KD ialah kegiatan menguraikan keterkaitan SKL KI KD atas berbagai... more
KUMPULAN SOAL UKG SD KELAS ATAS BAWAH
RUANG LINGKUP PSIKOLOGI PENDIDIKAN Oleh : Lutfi Koto A. Pengertian Psikologi Pendidikan B. Ruang Lingkup Psikologi Pendidikan C. Tujuan mempelajari Psikologi Pendiidkan D. Kompetensi Guru E. Peranan Guru dalam keseluruhan... more
Sudahkah Bapak/Ibu memiliki contoh Notulen Rapat Orang Tua Siswa penerimaan siswa baru? Pada kesempatan yang berbahagia ini seiring dengan berakhirnya kegiatan tahunan UN, US dan USBN yang telah diselenggarakan pada bulan Maret hingga Mei... more
Revolusi Industri 4.0 telah membawa perubahan dalam berbagai aspek kehidupan manusia. Salah satunya adalah sistem pendidikan. Masalahnya adalah, komponen pendidikan apa yang terpengaruh, dan bagaimana merespons implikasi ini? Makalah ini... more
MAKALAH PERLINDUNGAN DAN PENGHARGAAN PROFESI GURU
Abstrak Guru adalah jabatan dan profesi yang membutuhkan keahlian khusus. Terdapat berbagai macam syarat, tugas, fungsi, kompetensi, serta kode etik yang harus di tempuh dan dikuasai untuk menjadi seorang guru. Penelitian ini bertujuan... more
Pendidikan adalah investasi jangka panjang manusia. Pendidikan merupakan salah satu komponen terpenting bagi kemajuan hidup manusia di seluruh dunia. Begitu juga di Indonesia, pendidikan dijadikan sebagai tongggak pembangunan bangsa dan... more
MAKALAH KODE ETIK GURU
MAKALAH PROFESI GURU DAN PENINGKATAN KOMPETENSI
Kajian ini akan meninjau keberkesanan pemantauan pembelajaran dan pengajaran terhadap pensyarah Kolej Komuniti Hulu Langat. Berdasarkan Laporan Pencerapan Pensyarah yang diambil daripada 1 semester iaitu sesi Mac 2015 didapati peratusan... more
MAKALAH PENGEMBANGAN KARIR GURU
A. Pendahuluan Pendidikan merupakan salah satu faktor terpenting dalam suatu negara, ketika pendidikan dalam suatu negara bermutu, maka hal ini akan menjadi salah satu faktor pendukung kemajuan negara tersebut. Jika kita melihat sejarah... more
Syarat-Karakteristik dan Pengembangan Profesi Guru
seorang guru profesioanal harus memiliki kualifikasi akademik, yaitu tingkat pendidikan minimal yang harus dipenuhi oleh seorang pendidik yang dibuktikan dengan ijazah dan/atau sertifikat keahlian yang relevan sesuai ketentuan... more
Sebelum memulai suatu pembelajaran ada beberapa hal yang perlu dipahami oleh seorang guru, terutama untuk memulai pembelajaran Balaghah, hal-hal tersebut ialah :
Media sosial merupakan sebuah media online, dengan para penggunanya bisa dengan mudah berpartisipasi, berbagi, dan menciptakan isi meliputi blog, jejaring sosial, wiki, forum dan dunia virtual Dengan seiring berkembangnya jaman media... more
ABSTRAK Berbicara adalah salah satu bentuk keterampilan berbahasa yang penting dimiliki oleh siswa. Keterampilan berbahasa berbicara telah dilatihkan sejak dini. Namun, hasil pembelajaran berbicara masih sangat jauh dari harapan. Masih... more
ABSTRAK Kajian ini bertujuan untuk menerokai penggunaan gambar digital dalam kalangan guru pelatih opsyen Sejarah dan mengenal pasti jenis gambar digital yang digunakan oleh guru pelatih. Kajian ini merupakan kajian kes yang menggunakan... more
The purpose of writing this article is to (1) describe the certification of education path (2) to know the assessment in teacher certification (3) to describe the criteria and requirements of certification participants (4) to know the... more
Guru, adalah sebuah pekerjaan mulia yang tak kenal tanda jasa. Tugas utama guru adalah memanusiakan manusia, ini berarti tanggung jawab guru bukan hanya sekedar mengajar materi pelajaran tetapi gurupun dituntut mampu mendidik dan... more
Untuk mencapai tujuan pembelajaran Bahasa Jawa yang maksimal dibutuhkan guru atau pengajar Bahasa dan Sastra Jawa yang kompeten. Pemerintah telah menetapkan standar kompetensi guru yang meliputi 4 hal, yaitu: penguasaan bidang studi,... more
A: "Sekolahmu udah akreditasi kan? Boleh minta file contohnya nggak?" B: "Wani Piroooo???" Pernah mendapat jawaban seperti itu? Tidak bisa disalahkan jika ada rekan guru kenalan kita yang menjawab seperti itu, karena tentu saja sekolah... more
Modul ini diperuntukkan bagi Guru pembelajar Kelompok Kompetensi A
Program keahlian : Teknik Mesin
Paket Keahlian : Teknik Pemesinan
Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)
Program keahlian : Teknik Mesin
Paket Keahlian : Teknik Pemesinan
Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)
Pengetahuan yang telah dimiliki oleh seseorang sesungguhnya berasal dari pengetahuan yang secara spontan diperoleh dari interaksinya dengan lingkungan. Sementara pengetahuan baru dapat bersumber dari intervensi di sekolah yang keduanya... more
rahmat serta karunia-Nya kepada kami sehingga dapat menyelesaikan makalah ini yang berjudul " KOMPETENSI GURU ." Adapun pembuatan makalah ini adalah sebagai tugas kelompok yang di berikan oleh dosen mata kuliah Profesi Kependidikan .
Kepala Sekolah berasal dari dua kata yakni "Kepala" dan "Sekolah". Kata kepala dapat diartikan sebagai ketua atau pemimpin dalam suatu organisasi atau lembaga. Sedangkan kata sekolah diartikan sebagai suatu lembaga dimana menjadi tempat... more
Memilih dan membuka peluang pekerjaan yang berkaitan dengan pendidikan adalah bukan sesuatu yang mudah. Ramai beranggapan bahawa pendidikan adalah suatu yang sentiasa menguntungkan dan seperti sebuah perniagaan. Baik dari segi susun atur... more
It is known that in general the purpose of reading is to obtain new information. Specifically, reading is also aimed at gaining the pleasure and increasing the knowledge. The recent School Action Research was conducted to examine the... more
Analisis Pengaruh Kompetensi, Disiplin Kerja Dan Iklim Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Universitas Indo Global Mandiri (UIGM) Palembang, dibawah bimbingan Prof. Dr.H.Sulbahari Madjir,SE.MM dan Drs.H.Rustam Effendi,M.Si. Penelitian ini... more
This research aims to improve the ability of teachers in making the learning of Mathematics teaching aids through mentoring activities making teaching aids in KKG. This research uses a Classroom Action Research. Subjects were primary... more
Buku Guru - Wahana Pengetahuan - Bahasa Indonesia VII KELAS
Abstrak: Penerapan Pendekatan Cooperative Learning dalam Pembelajaran PAI di Man 02 Palembang. Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 02 Palembang adalah salah satu Madrasah Aliyah Negeri yang berada di kota Palembang, dan juga merupakan salah satu... more
Through this study correlational approach focuses browse for the poor performance of teachers in the Education Foundation Dua Mei, through the independent variable (the professional ability and emotional intelligence) and the dependent... more
Abad dua puluh satu adalah waktu dimana keterbukaan dan globalisasi terjadi. Pada abad tersebut manusia dalam kehidupannya merasakan perubahan-perubahan yang luar biasa dan tak lagi sama dengan tata kehidupan pada abad-abad yang telah... more
Makalah ini mencoba menggali pemikiran sosok ulama kharismatik asal Turki, Syaikh Muhammad Fethullah Gulen tentang sosok guru.
Seseorang boleh menjadi pendidik tanpa menjadi guru atau pensyarah. Sebagai contoh, Ibubapa adalah pendidik anak mereka yang pertama dan paling berpengaruh.