Papers by Yadri Irwansyah
Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui: Dampak modernisasi terhadap kehidupan sosial masyaraka... more Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui: Dampak modernisasi terhadap kehidupan sosial masyarakat Desa wisata Kasongan Kelurahan Bangunjiwo Kabupaten Bantul tahun 2015. Dalam penelitian ini digunakan pendekatan deskriptif kualitatif. Data dikumpulkan melalui dua tehnik wawancara, dan studi dokumentasi dengan melibatkan aparatur desa setempat, pelaku usaha dan warga masyarakat. Hasil penelitian menunjukkan dari dua sisi, sisi positif dan negatif. Dampak positifnya semangat kerja yang tinggi, masyarakat semakin maju dan terbuka, kesadaran pendidikan yang semakin tinggi danpembangunan dan penciptaan lapangan kerja, adapun, dampak negatifnya masyarakat yang semakin individualistis, memudarnya budaya gotong royong, terjadi ketimpangan sosial di masyarakat dan perubahan gaya hidup
地理科学进展, 2016
: Existing research on the agglomeration of venture capital (VC) has mainly focused on the nation... more : Existing research on the agglomeration of venture capital (VC) has mainly focused on the national level. This study explores VC's distribution and network at the city level in China. Based on the data of VC in Beijing, we conducted a spatial and social network analysis on the geography of the sector. The results show that VC is mainly concentrated in the Central Business District (CBD), Financial Street, and Zhongguancun areas, which presents a decentralized-centralized-decentralized tendency over time. The CBD and Financial Street are home to many institutions, with the former being a major settlement for foreign institutions, especially private equity (PE) firms while the latter mostly for state-owned institutions. Relying on its high-tech industry and high quality research institutions, Zhongguancun developed into a dynamic area with a large number of VC focusing on start-ups. The network analysis shows that VC collaborate with each other beyond the distance limitation. The major VC clusters have intense connections in syndication investments. The core and periphery analysis indicates that foreign institutions hold a prominent position in the syndication investment networks of VC in Beijing. The state-owned institutions occupy some key nodes in the network with less influence. Although there is a growing number of local privately-owned institutions, most of them are at the periphery in the network.
Sukma: Jurnal Pendidikan, 2019
Penelitian ini bertujuan untuk melihat sejauh mana jika wacana critical pedagogy di aktualisasika... more Penelitian ini bertujuan untuk melihat sejauh mana jika wacana critical pedagogy di aktualisasikan dapat membentuk satu model pendidikan baru yang lebih inklusif sekaligus anti diskriminasi terhadap kelompok-kelompok yang sulit mendapat akses pendidikan karna keterbatasan biaya dan mereka yang memiliki kebutuhan khusus secara fisik. Penelitian ini merupakan penelitian literatur dengan mengumpulkan dan mengkaji sumber-sumber referensi buku dan tulisan-tulisan lain yang relevan terhadap penelitian ini. Dengan jalan menganalisis dan meyimpulkan antara teori dan temuan fakta di lapangan. Hasil penelitian ini meyimpulkan bahwa critical pedagogy adalah satu konsep kritis dalam pendidikan yang menginginkan semua unsur yang terlibat dalam institusi pendidikan dari mulai penyelenggara administrasi pendidikan, pendidik dan peserta didik dosen-mahasiswa, guru – murid harus memiliki pemahaman tentang critiqal pedagogy agar mampu membaca dan melihat fenomena-fenomen yang terjadi di dunia pendidi...
JURNAL CEMERLANG : Pengabdian pada Masyarakat, 2019
Kegiatan pemberdayaan masyarakat melalui penyuluhan pendidikan di Desa Kerta Dewa ini dilaksanaka... more Kegiatan pemberdayaan masyarakat melalui penyuluhan pendidikan di Desa Kerta Dewa ini dilaksanakan untuk menyelesaikan permasalahan mitra dari Pemerintahan Desa Kerta Dewa, yakni rendah motivasi masyarakat dalam mendukung anak-anak desa untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi. Untuk mengatasi permasalahan tersebut dilaksanakan Pengabdian kepada Masyarkat (PkM) dengan metode penyuluhan tentang pentingnya pendidikan sebagai penentu masa depan bangsa pada masyarakat Desa Kerta Dewa. Dari keseluruhan kegiatan pemberdayaan masyarakat dalam bentuk penyuluhan pendidikan ini menunjukkan hasil yang sangat baik, diantaranya: Pertama, peserta yang terdiri dari masyarakat Desa Kerta Dewa menyambut dengan positif dan antusias pelaksanaan kegiatan PkM ini. Kedua, bertambahnya pemahaman dan pengetahuan peserta tentang pentingnya pendidikan untuk anak-anak mereka, hal ini ditunjukkan dari pertanyaan dan tanggapan mereka pada sesi diskusi dan tanya jawab bersama narasumber pada s...
SINDANG: Jurnal Pendidikan Sejarah dan Kajian Sejarah, 2019
Pendidikan dan kearifan lokal era perspektif global adalah bagaimana peran seorang guru dalam mem... more Pendidikan dan kearifan lokal era perspektif global adalah bagaimana peran seorang guru dalam membimbing peserta didik tanpa meninggalkan nilai-nilai kearifan lokal yang ada dalam masyarakat. Seorang guru merupakan pelaku perubahan yang mampu membuat peserta didik lebih baik, lebih maju dalam pemikiran dan mempunyai sifat yang bijaksana. Guru pada dasarnya adalah seorang pejuang pendidikan yang terus mengabdikan ilmunya demi kemajuan sebuah bangsa melalui dunia pendidikan. Dalam hal ini guru juga harus memahami lingkungan dalam masyarakatnya. Nilai-nilai kearifan lokal yang seringkali dilupakan, terus diajarkan oleh seorang guru agar tidak lupa. Masyarakat memiliki peran yang luas dalam membantu dunia pendidikan dalam mengenalkan kearifan lokal dalam hidup anak didiknya. Diharapkan generasi muda yang dihasilkan kelak adalah generasi muda yang siap bersaing dalam tatanan dunia era 4.0. Situs Ulak Lebar yang merupakan situs lokal masyarakat Kota Lubuklinggau yang memiliki ciri khas ma...
Penulisan ini bertujuan untuk mengetahui latar belakang kehidupan Bung Karno, dan ajaran marhaeni... more Penulisan ini bertujuan untuk mengetahui latar belakang kehidupan Bung Karno, dan ajaran marhaenismenya di Indonesia. Disamping itu juga untuk mengetahui penerapan ajaran marhaenismenya di berbagai dibidang kehidupan. Dalam membahas skripsi ini digunakan metode sejarah dengan tahapan yaitu, pemilihan judul, heuristik, kritik sumber, interpretasi, historiografi. Dalam penulisan skripsi ini dapat diambil kesimpulan bahwa Soekarno atau yang akrab di sapa Bung Karno, adalah putra kedua dari pasangan Raden Soekemi Sosrodiharjo dan Ni Njoman Rai Siremben dan mempunyai seorang kakak perempuan yang bernama Soekarmini. Di masa kecilnya Bung Karno pernah tinggal dengan kakeknya Raden Hardjokromo di Tulung Agung dan juga pernah di asuh oleh pembantunya yang bernama Sarinah. Bung Karno termasuk anak yang pandai diantara teman-temannya dan juga termasuk anak yang nakal karna selama tinggal dengan kakeknya ia sering pulang larut malam karna sering menonton pertujukan wayang. Bung Karno adala...
Sejarah dan Budaya : Jurnal Sejarah, Budaya, dan Pengajarannya
Due to the Dutch campaign, there were many of territories of the Sultanate Palembang which fell i... more Due to the Dutch campaign, there were many of territories of the Sultanate Palembang which fell into colonial power. Subsequently, there was a change in the status of Palembang from an indigenous polity of sultanate into a residency under the Dutch colonial empire, which also had an impact to kawedanan region. One of these regions was Kawedanan Rupit Rawas. This region was led by a local elite, Prince Asir. This study aims to elaborate the wisdom of Prince Asir led the Kawedanan Rupit Rawas in 1922-1942. For the purpose of this study, the data were gathered from literature and oral history. Then, all the data were verified and criticized both internally and externally. Next, the data and facts were interpreted to seek conclusions. Lastly, the writing of historical narrative. There are some interesting findings in this research. First, Prince Asir was a local elite who was granted the title of prince by the Dutch colonial power. He was appointed by the Dutch to govern Kawedanan Rupit Rawas due to his charisma and willingness to work with the Dutch. Second, during his administration, Prince Asir used his position and power to improve people's welfare.
Diakronika
The study of this study discusses the historical aspects of the political leadership of Prince As... more The study of this study discusses the historical aspects of the political leadership of Prince Asir, ruler of KawedananRupitRawas (1922-1942). RupedRawasKawedanan was a Dutch territory after the fall of the Palembang Sultanate. KawedananRupitRawas was led by Prince Asir as local leader of RupitRawas over the mandate given by the Dutch colonial government. This study uses the History method to explore the Local History of the Palembang Sultanate in the past. The stages of research begin with heuristics, source criticism, interpretation, and historiography. The research findings show that RupitRawasKawedanan at that time had a fertile area that produced natural resources, such as rubber, fruits and others. This area is drained by Rawasriver which then encourages the emergence of trade activities. Prince Asir is a charismatic leader who leads RupitRawas. He is a Dutch colonial leader who is considered capable, intelligent and accomplished and is considered capable of maintaining a comm...
The study of this study discusses the historical aspects of the political leadership of Prince As... more The study of this study discusses the historical aspects of the political leadership of Prince Asir, ruler of KawedananRupitRawas (1922-1942). RupedRawasKawedanan was a Dutch territory after the fall of the Palembang Sultanate. KawedananRupitRawas was led by Prince Asir as local leader of RupitRawas over the mandate given by the Dutch colonial government. This study uses the History method to explore the Local History of the Palembang Sultanate in the past. The stages of research begin with heuristics, source criticism, interpretation, and historiography. The research findings show that RupitRawasKawedanan at that time had a fertile area that produced natural resources, such as rubber, fruits and others. This area is drained by Rawasriver which then encourages the emergence of trade activities. Prince Asir is a charismatic leader who leads RupitRawas. He is a Dutch colonial leader who is considered capable, intelligent and accomplished and is considered capable of maintaining a commitment to the Netherlands. He was known as a wise leader and left many historical traces at RupitRawasKawedanan. During the struggle for Indonesian independence, Prince Asir was very instrumental in facilitating the Indonesian nation's struggle in Sumatra against the Dutch.
Uploads
Papers by Yadri Irwansyah