Sasaran Inovasi Dalam Pembelajaran IPS
Sasaran Inovasi Dalam Pembelajaran IPS
Sasaran Inovasi Dalam Pembelajaran IPS
Pembelajaran IPS
KELPOMPOK 3
ELIN SURYANI
M. ALFALAH SYAHPUTRA
MUKHLIDA ARAFIAH
1. Pengertian Inovasi Pembelajaran
1. Terus Belajar
2. Kompeten
3. Ikhlas
4. Totalitas
5. Motivator
6. Pendorong Perubahan
7. Disiplin
4. Inovasi Siswa
1. Kurikulum 1964
kurikulum 1964 mengunakan istilah
pendidikan kemasyarakatan. Ada dua
kelompok mata pelajaran, ialah kelompok
dasar yang terdiri atas sejarah indonesia,
bahasa dan civics serta kelompok cipta yang
terdiri atas sejarah dunia dan geografi dunia.
2. Kurikulum 1968
Kurikulum 1968
Pada tahun 1968 terjadi perubahan pengelompokkan
mata pelajaran sebagai perubahan orientasi
pendidikan. Mata pelajaran disekolah dibedakan
menjadi pendidikan jiwa pancasila, pembinaan
pengetahuan dasar dan pembinaan kecakapan khusus
3. Kurikulum 1975
2. Cara meningkatkan totalitas dalam profesi keguruan yaitu: guru harus mampu
mengembangkan 4 potensi yang sudah ditetapkan antara lain,
a. Kompetensi pedagogik yaitu, kompetensi dalam pengelolaan peserta didik.
Meliputi: pemahaman wawasan atau landasan kependidikan, pemahamana
terhadap peserta didik, pengembangan kurikulum, perancangan
pembelajaran. dll
b. Komptensi kepribadian, merupakan kemampuan kepribadian yang mantap.
Meliputi: stabil, dewasa, arif dan bijaksana, berwibawa, berakhlak mulia,
dan mengembangkan diri secara berkelanjutan.
c. Kompetensi sosial, merupakan kemempuan pendidik sebagai bagian dari
masyarakar. Meliputi: berkomunikasi lisan dan tulisan, menggunakan
teknologi komunikasi dan informasi secara fungsional, bergaul secara
efektif dengan peserta didik. Dll
d. Kompetensi profesional, merupakan kemampuan penguasaan materi
pembelajaran secara luas dan mendalam yang meliputi: konsep, struktur,
dan metode keilmuan.
Jawaban (dijawab oleh Elin Suryani)