SOP Bayi Baru Lahir

Unduh sebagai doc, pdf, atau txt
Unduh sebagai doc, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 3

SOP

MANAJEMEN BAYI BARU LAHIR

PMB
PURWA HJ.SRIPURWANINGSIH
JL.Jago Kecamatan Camplong Kab. Sampang

1. Pengertian Bayi baru lahir adalah bayi yang lahir dengan umur kehamilan 37 minggu
sampai 42 minggu dan berat lahir 2500 gram sampai 4000 gram
(saifudin,2009)

2. Tujuan Sebagai acuan manajemen bayi baru lahi


3. Referensi Buku saku pelayanan keehatan ibu di fasilitas kesehatandasar dan rujukan
2013
4. Prosedur Alat :
1. 2 Handuk
2. Topi
3. Slem swiker
4. Spuit 0,5 cc
5. Vit K1 1
6. Hb O
7. Stetoskop

Bahan :
1. Sarung tangan
5. Langkah- A. Penilaian
langkah Sebelum bayi lahir
 Apakah kehamilan cukup bulan?
 Apakah air ketuban jernih,tidak bercampur meconium?
Segera setelah bayi lahir
 Apakah bayi mengis atau bernafas
 Tonus otot bayi baik/bayi bergerak aktif?
B. Jika bayi cukup bulan dan ketuban jernih dan bayi menangis atau
bernafas, tonus otot bayi baik/bergerak aktif
C. Lakukan asuhan bayi baru lahir
 Jaga bayi tetap hangat
 Isap lendir dari mulut dan hidung (hanya perlu)
 Keringkan
 Pemantauan tanda bahay
 Klem,potong dan ikat tali pusat kira-kira 2 menit setelah
lahir
 Pemotongan dan pengikatan tali pusat sebaiknya
dilakuka sekitar 2 menit stelah lahir (atau setelah
bidan menyuntikkan oksitosin kepada ibu) untuk
memberikan waktu tali pusat mengalirkan darah
( demikian juga zat besi kepada bayi)
 Lakukan IMD
 Beri suntikan vitamin K1 1 mg IM di paha iri anterolateral
setelh inisiasi dini (IMD)
 Beri salep mata antibioika pada kedua mata
 Pemeriksaan fisik
 Beri imunisasi hepatitis B 0,5 ml IM di paha kanan
anterolateral kira-kira 1-2 jam setelah pemberian vitam k1
1. Bagan Alir

1. Sebelum bayi lahir


 Apakah kehamilan cukup bulan?
 Apakah air ketuban jernih,tidak bercampur
meconium?
2. Segera setelah bayi lahir
 Apakah bayi mengis atau bernafas
 Tonus otot bayi baik/bayi bergerak aktif

Jika bayi cukup bulan dan ketuban jernih dan bayi


menangis atau bernafas, tonus otot bayi baik/bergerak
aktif

Lakukan asuhan bayi baru lahir


 Jaga bayi tetap hangat
 Isap lendir dari mulut dan hidung (hanya perlu)
 Keringkan
 Pemantauan tanda bahay
 Klem,potong dan ikat tali pusat kira-kira 2 menit
setelah lahir
 Lakukan IMD
 Beri suntikan vitamin K1 1 mg IM di paha iri
anterolateral setelh inisiasi dini (IMD)
 Beri salep mata antibioika pada kedua mata
 Pemeriksaan fisik
 Beri imunisasi hepatitis B 0,5 ml IM di paha kanan
anterolateral kira-kira 1-2 jam setelah pemberian
vitam k1

2. Hal-hal yang perlu Keadaan umum Bayi


diperhatikan
3. Dokumen Terkait 1. Informed Counsent
4. Rekaman Historis
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai