Tugas 1
Tugas 1
Tugas 1
Judul Tugas 1
NIM : 859270258
Prodi : PGSD S1
UPBJJ : KUPANG
2. Anda tentu sering dengarkan berita yang disiarkan sebuah stasiun televisi.
Jelaskan, mengapa aktifitas yang anda lakukan bersifat reseptif.
Jawaban :
Jika kita menonton tayangan berita di televisi, kita melakukan aktivitas reseptif.
Artinya kita menerima segala informasi yang diberikan tanpa bisa memberikan
tanggapan kita terhadap materi tayangan tersebut. Ciri lain dari kegiatan reseptif
adalah ketidakmampuan kita untuk memberikan tanggapan secara langsung atas
materi yang sedang kita saksikan. Satu-satunya hal yang bisa kita terima adalah
menerima informasi. Atas dasar ini jugalah, media seringkali mendapat 'gelar'
sebagai alat pencuci otak.
3. Jelaskan yang dimaksud dengan proses komunikasi dalam masyarakat !
Jawab :
Komunikasi adalah hal yang sering kita gunakan dalam berbicara kepada teman,
keluarga atau orang terdekat. Komunikasi bertujuan untuk memberikan informasi
mengenai tentang apa yang ingin kita sampaikan baik melalui komunikasi fisik
ataupun komunikasi media. Karena manusia adalah makhluk sosial yang saling
membutuhkan satu sama lain oleh karena ini manusia membutuhkan komunikasi.
Proses komunikasi pada masyarakat bisa dilakukan dengan beberapa cara antara
lain
Komunikasi langsung, yaitu adalah komunikasi yang dilakukan secara
langsung atau tatap muka baik secara individu dan individu, individu dengan
kelompok dan kelompok dengan kelompok.
Komunikasi massa, adalah komunikasi yang dilakukan media massa
dengan tujuan untuk menyampaikan informasi kepada semua orang.