Saluran Lossless

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 3

SALURAN LOSSLESS

Pada saluran ini tidak terjadi redaman daya atau redaman amplituda (α = 0 )

Agar tercapai maka :

 R’ dan G’ = 0
 Saluran dioperasikan pada frekuensi tinggi wL’>> R’>> wC’>> G’

Sehingga pada saluran lossless berlaku :

• Pada saluran transmisi lossless berlaku :


Sehingga berlaku :
KONSEP PANTULAN PADA SALURAN TRANSMISI ISTIMEWA

Pantulan pada saluran terjadi akibat Zin saluran ≠ Z0.

• Artinya : Sebagian gelombang datang akan dipantulkan , dan pantulan ini


terjadi di tiap titik di saluran
• Kondisi dimana Zin saluran ≠ Z0 disebut kondisi unmatched/missmatched
• Pada kondisi praktis, disaluran transmisi pasti terjadi pantukan

KOEFISIEN PANTUL

Adalah besaran yang menyatakan perbandingan gelombang pantul terhadap


gelombang dating
• Koefisien pantul tegangan (ku atau k)

• Koefisien pantul arus (kI)

Anda mungkin juga menyukai