Papers by Murtisa Kusumadewi

Pokok Permasalahan yang diajukan yaitu: (1) Bagaimana Bentuk Pertunjukan Seni Kerakyatan Tong Tek... more Pokok Permasalahan yang diajukan yaitu: (1) Bagaimana Bentuk Pertunjukan Seni Kerakyatan Tong Tek Grup Elshinta; (2) Bagaimana Perkembangan Kesenian Tong Tek Grup Elshinta di Desa Tayu Kulon Kecamatan Tayu Kabupaten Pati dari tahun 2007-sekarang. Tujuan Penelitian yaitu: (1) Untuk mengetahui dan mendeskripsikan bentuk pertunjukan Seni Kerakyatan Tong Tek Grup Elshinta; (2) Untuk mengetahui Perkembangan Kesenian Tong Tek Grup Elshinta Di Desa Tayu Kulon Kecamatan Tayu Kabupaten Pati. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif, karena pada dasarnya penelitian ini berupa kata-kata dan gambar, hasil wawancara, dan dokumentasi. Teknik Keabsahan Data dengan teknik Triangulasi yang meliputi sumber, metode dan data. Teknik pengumpulan data, teknik observasi, teknik wawancara dan teknik dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan sejak awal terbentuknya tahun 2007, penampilan kesenian ini cukup sederhana. Kostum dan peralatannya relatif sederhana dan terkesan apa adanya karena pa...

Kesenian Tong Tek adalah sebuah kesenian yang berasal asli dari JawaTengah yang tepatnya di Desa ... more Kesenian Tong Tek adalah sebuah kesenian yang berasal asli dari JawaTengah yang tepatnya di Desa Tayu Kulon Kecamatan Tayu Kabupaten Pati. Perkembangan menyangkut aspek bentuk pertunjukan dari waktu ke waktu,yaitu sejak kesenian ini muncul pertama kali sekitar tahun 2007 hingga perkembangannya saat ini. Kesenian ini adalah kesenian khas desa Tayu Kulon. Pokok Permasalahan yang diajukan yaitu: (1) Bagaimana Bentuk Pertunjukan Seni Kerakyatan Tong Tek Grup Elshinta; (2) Bagaimana Perkembangan Kesenian Tong Tek Grup Elshinta di Desa Tayu Kulon Kecamatan Tayu Kabupaten Pati dari tahun 2007-sekarang. Tujuan Penelitian yaitu: (1) Untuk mengetahui dan mendeskripsikan bentuk pertunjukan Seni Kerakyatan Tong Tek Grup Elshinta; (2) Untuk mengetahui Perkembangan Kesenian Tong Tek Grup Elshinta Di Desa Tayu Kulon Kecamatan Tayu Kabupaten Pati. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif, karena pada dasarnya penelitian ini berupa kata-kata dan gambar, hasil wawancara, dan dokumentas...

Jurnal Ilmu Budaya, 2020
Kanya is a contemporary dance that raises the issue of early marriage in Sukabumi. This study use... more Kanya is a contemporary dance that raises the issue of early marriage in Sukabumi. This study uses a qualitative method with a descriptive analysis approach that provides a description or description by describing data obtained from the field regarding the choreography of the Kanya dance, as well as Ela's creativity in compiling the Kanya dance. To answer the problem regarding the Kanya dance choreography, it was explained using the basic elements of choreography based on Sumandiyo Hadi's opinion. In addition, Ela's creativity was explained using the 4P concept proposed by Rhodes, namely (1) person (2) press (3) process (4) product. The results obtained from Ela's study of creativity in the Kanya dance work were greatly influenced by her experience as a dancer and choreographer. This creativity is manifested in daily motives by the lack of a stilator and a combination of techniques such as fibration, fall and recovery, repetition, and tempo adjustment. The conclusion...

Tesis ini membahas dua hal, yakni penciptaan videografi tari dengan tema protes dan pilihan mediu... more Tesis ini membahas dua hal, yakni penciptaan videografi tari dengan tema protes dan pilihan medium estetik yang dapat mendukung karya videografi tari Kontra yang terinspirasi dari protes masyarakat Kendeng kepada pemerintah. Sumber Kajian yang digunakan berupa sumber tertulis, karya, dan wawancara. Adapun metode dalam penciptaan ini mengacu pada langkah Riset Artistik-Koreografi yang diungkapkan oleh Martinus Miroto dengan tahapan perumusan gagasan awal, perancangan, eksplorasiimprovisasi, komposisi-evaluasi dan presentasi-dokumentasi. Hasil dari tesis ini berupa karya videografi tari dengan tema protes yang menggunakan jenis struktur dramatik fragemented terdiri dari tiga segmen, yaitu; pergolakan dan pertentangan; Ketangguhan dan Kekuatan; dan Pernyataan. Pada segmen Pergolakan dan Pertentangan mengekspresikan bagaimana emosi yang dirasakan oleh Petani Kendeng. Sedangkan segmen ketangguhan dan kekuatan dalam karya ini merupakan segmen yang mengekspresikan sikap Para Petani Kendeng...
Uploads
Papers by Murtisa Kusumadewi