Lompat ke isi

Karangawen, Demak

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Karangawen
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Tengah
KabupatenDemak
Pemerintahan
 • CamatAgung Ardiyanto, S.Sos.,MH
Populasi
 • Total- jiwa
Kode Kemendagri33.21.02 Edit nilai pada Wikidata
Kode BPS3321020 Edit nilai pada Wikidata
Luas- km²
Kepadatan- jiwa/km²
Desa/kelurahan-
Peta
PetaKoordinat: 7°4′39″S 110°32′46″E / 7.07750°S 110.54611°E / -7.07750; 110.54611

Karangawen (Hanacaraka: ꦏꦫꦔꦮꦺꦤ꧀, bahasa Jawa: Karangawèn) adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Demak, Jawa Tengah, Indonesia. Kecamatan Karangawen berjarak sekitar 22 Km dari ibu kota Kabupaten Demak ke arah selatan. Ibu kota kecamatan ini berada di Desa Brambang, Karangawen, Demak|. Kecamatan Karangawen merupakan kecamatan paling selatan di Kabupaten Demak. Dahulu ( Zaman Penjajahan ) Kantor Pemerintahan Kecamatan Karangawen berada di Desa Karangawen tepatnya disebelah barat jembatan ( jembatan sebelah barat SMP N 1 Karangawen ) Jalan Semarang-Purwodadi itulah asal usul nama Kecamatan Karangawen. Seiring perkembangan Zaman hingga akhirnya kantor pemerintahan pindah di Desa Brambang yang letaknya lebih strategis. Iwak arwana (bicara) 14 Januari 2019 12.35 (UTC)

Batas wilayah

[sunting | sunting sumber]

Batas-batas wilayahnya adalah sebagai berikut:

Utara Kecamatan Guntur
Timur Kabupaten Grobogan
Selatan Kabupaten Semarang dan Kabupaten Grobogan
Barat Kecamatan Mranggen

Desa/kelurahan

[sunting | sunting sumber]