Senam Anti Stroke

Unduh sebagai pptx, pdf, atau txt
Unduh sebagai pptx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 11

SENAM ANTI STROKE

UPTD PUSKESMAS JATISRONO 2


Senam Anti Stroke

• Senam yang dilakukan guna mencegah—atau setidaknya


meminimalisir risiko—penyakit stroke.
• Sementara pada penderita stroke, senam ini pun menjadi bagian dari
terapi pengobatan penyakit tersebut
Manfaat Senam Anti Stroke

1. Meminimalisir Risiko Stroke


2. Mengoptimalkan Pergerakan dan Fleksibilitas Tubuh
3. Mencegah Komplikasi Stroke
4. Meningkatkan Fungsi Otak
5. Mengatasi stress
Langkah Senam Anti Stroke
• Tepuk tangan: Lakukan gerakan • Jalin tangan: Mirip dengan gerakan
tepuk tangan dengan hitungan tepuk jari, gerakan jalin tangan ini
2×8, saat tepuk tangan, buka siku dilakukan dengan memasukkan jari-jari
di tangan kiri ke sela-sela jari di tangan
sekitar 100 derajat dan angkat kanan. Posisi tangan tetap lurus di
kedua tangan sekitar 30 cm di depan wajah. Lakukan gerakan ini
depan wajah, lalu tepuk tangan dalam gerakan 2×8. 
sesuai ketukan • Silang ibu jari: Gerakan silang ibu jari
• Tepuk jari: Luruskan tangan ke dilakukan dengan mempertemukan
depan wajah, lalu lebarkan jari- area antara ibu jari dan telunjuk tangan
jari Anda. Tepukkan jari-jari sebelah kiri dengan sebelah kanan.
Lakukan sebanyak 2×8.
kedua tangan dalam hitungan 2×8
• Adu sisi kelingking: Luruskan tangan • Ketuk pergelangan: Luruskan
ke depan dengan telapak tangan tangan kiri Anda dan arahkan ke
menghadap ke atas. Pertemukan sisi
kelingking tangan kiri dan tangan dalam depan, lalu ketuk-ketuk
hitungan 2×8, lakukan dengan sepanjang pergelangan tangan
kecepatan yang sama dengan gerakan kiri Anda menggunakan sisi
sebelumnya kelingking tangan kanan.
• Adu sisi telunjuk: Luruskan tangan ke Lakukan secara bergantian,
depan dengan telapak tangan masing-masing 2×8 hitungan.
menghadap ke bawah hingga telunjuk
kiri dan kanan bertemu. Pertemukan jari
telunjuk kiri dan kanan secara berulang
dalam hitungan 2×8. 
• Ketok Nadi :  Luruskan tangan • Tekan Jari-Jari : Rekatkan
kiri Anda dan arahkan ke depan, kedua tangan sambal menekan
lalu ketuk-ketuk di bagian nadi bagian jari-jari. Lakukan
menggunakan sisi kelingking masing-masing 2x8 hitungan
tangan kanan. Lakukan secara
bergantian, masing-masing 2×8
hitungan
• Buka dan mengepal • Menepuk Punggung tangan :
tangan: Masih dalam posisi Luruskan tangan dalam posisi
kedua tangan diarahkan ke tengkurap, dan tepuk punggung
depan, latihan berikutnya adalah tangan secara bergantian,
membuka dan mengepalkan sebanyak 2x8 hitungan.
tangan secara berulang. Lakukan
gerakan tersebut dalam hitungan
2×8. 
• Menepuk Lengan dan Bahu : • Menepuk Pinggan : Berdiri
luruskan kedua tangan, dengan kedua tangan terbuka di
kemudian tepuk bagian lengan samping badan, lakukan posisi
tangan kemudian naik ke bahu. setengah jongkok, lalu tepukkan
Lakukan secara bergantian tangan ke punggung dalam
dengan 2x8 hitungan. hitungan 2x8.
• Menepuk Paha : Berdiri dengan • Menepuk samping
kedua tangan terbuka di samping betis: Berdiri dengan kedua
badan, lakukan posisi setengah tangan terbuka di samping
jongkok, lalu tepukkan tangan ke badan, lakukan posisi setengah
samping paha dalam hitungan jongkok, lalu tepukkan tangan ke
2x8. betis dalam hitungan 2×8.
• Jongkok Berdiri : Berdiri • Menepuk Perut : Arahkan
dengan posisi kaki terbuka dan tangan kebagian perut dan
tangan lurus kedepan, lakukan tepukkan secara perlahan namun
gerakan jongkok dan berdiri dengan sedikit tekanan dalam
dalam hitungan 2x8. hitungan 2x8.
• Kaki jinjit : berdiri dengan
kedua kaki tertutup serta tangan
diatas perut, dan lakukan gerakan
jinjit sambal menarik nafas
dalam hitungan 2x8.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai