Kanker Pada Usia Lanjut
Kanker Pada Usia Lanjut
Kanker Pada Usia Lanjut
USIA LANJUT
Insiden Kanker
Pendahuluan
Kanker vesica urinaria menduduki peringkat ke-4 dari kanker yang
sering pada laki-laki dan peringkat ke-9 pada wanita dengan suatu
perkiraan 53.200 penderita baru.
Epidemiologi
Merokok diyakini merupakan faktor yang memperbesar diatas 50%
pada laki-laki, dan risiko berkembangnya kanker urothelial
meningkat 2-4 kali relatif daripada laki-laki tidak merokok.
Gejala klinik, diagnosis dan stadium
Hematuria terjadi pada 80-90% penderita, sementara gejala iritasi
lebih sering pada Carcinoma in situ (CIS). CT scan dan MRI dapat
membantu untuk penentuan sejauh mana tumor invasi ke jaringan
sekitar dan kelenjar limfe.
Pengobatan
Pengobatan di dasarkan pada luas dan dalamnya invasi tumor, dan
lokasi primer dan kemungkinan efek penekanan dan penyebaran
untuk tumor minimal tanpa invasi ke dinding vesica urinaria adalah
reseksi endoskopik lengkap dengan atau tanpa pengobatan intra
vesikal.
Karsinoma Kolon-Rektum
Paru adalah bagian dari sistem respirasi, bagian kanan terdiri dari 3
lobus dan bagian kiri terdiri 2 lobus.
Secara garis besar, kanker paru (kanker yang berasal dari paru),
dikelompokkan menjadi 2, yaitu : kanker paru non small cell dan
kanker paru small cell. Kanker paru non small cell lebih sering di
jumpai di bandingkan dengan kanker paru small cell, tumbuh dan
menyebar secara lambat. Kanker paru small cell lebih jarang di
jumpai, tetapi tumbuh lebih cepat dan lebih sering metastasis ke
jaringan sekitarnya.
Diagnosis kanker paru di tegakkan dengan adanya gejala
gangguan sistem respirasi seperti : batuk yang tidak sembuh
sembuh, sesak nafas, hemoptisis, dan nyeri dada. Pada
pemeriksaan fisik dan X-foto thorax dapat dijumpai ada massa dan
atau efusi pleura. Diagnosis pasti ditegakkan dengan dijumapainya
sel kanker secara sitologik maupun histopatologik.
Pendekatan terapi pada kanker paru tergantung pada beberapa
faktor, seperti : jenis, ukuran, lokasi, dan penyebaran tumor serta
status presens penderita. Ada beberapa modalitas terapi yang
sering di pakai : pemebedahan, sitostatika, radiasi dan
photodynamic. Masing masing modalitas terapi ini dapat berikan
sendiri sendiri ataupun kombinasi.
Faktor Resiko pada Kanker Paru
1. Perokok sigaret
2. Perokok pipa
3. Lingkungan perokok
4. Asbetos
5. Polusi
6. Penyakit paru
Diagnosis Kanker Paru