Materi Pembinaan Kepenghuluan

Unduh sebagai pptx, pdf, atau txt
Unduh sebagai pptx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 11

PEMBINAAN DAN

PENGEMBANGAN  JABATAN
FUNGSIONAL PENGHULU
H. SEDARNO, S.PD.
KEPALA KANTOR KEMENTERIAN AGAMA
KAB. TULANG BAWANG BARAT
DISAMPAIKAN PADA KEGIATAN WORKSHOP
PEMBINAAN KEPENGHULUAN
Kamis, 12 Juli 2018
DASAR HUKUM

• UU No. 1 Tahun 1974 Tentang Perkawinan;


• PP No. 9 tahun 1975 tentang Pelaksanaan UU No. 1 tahun 1974 Tentang Perkawinan
• Permenpan Nomor 62 tahun 2005 tentang Jabatan Fungsional Penghulu dan Angka
Kreditnya
• Peraturan bersama Menag-Kepala BKN No. 20 dan 14A tahun 2005 Tentang Petunjuk
Pelaksanaan Jabatan Fungsional Penghulu dan Angka Kreditnya.
PENGHULU
• Penghulu adalah PNS sebagai Pegawai Pencatat Nikah
yang diberi tugas, tanggung jawab, wewenang dan hak
secara penuh oleh Menteri Agama atau pejabat yang
ditunjuk sesuai dengan peraturan perundang!undangan
yang berlaku
TUGAS POKOK
• Melakukan perencanaan kegiatan kepenghuluan, pengawasan
pencatatan nikah dan rujuk, pelaksanaan pelayanan nikah rujuk,
penasehatan dan konsultasi nikah dan rujuk, pemantauan pelanggaran
ketentuan nikah dan rujuk, pelayanan fatwa hukum munakahat dan
bimbingan muammalah, pembinaan keluarga sakinah, serta pemantauan
dan evaluasi kegiatan kepenghuluan dan pengembangan kepenghuluan.
ps. 4' Permenpan No. (62) th. 2005.
KOMPETENSI TEKNIS
1. Mampu melaksanakan prosedur dan proses pencatatan nikah
• Tata cara penerimaan pemberitahuan kehendak nikah
• Tata cara pemeriksaan kedua calon mempelai dan wali nikah
• Pengumuman kehendak nikah
• Penolakan kehendak nikah
• Pelaksanaan akad nikah
• Pencatatan nikah
• Penulisan buku nikah/kutipan akta nikah
2. MAMPU MELAKSANAKAN PROSEDUR DAN PR0SES PENCATATAN RUJUK

• Tata cara pemeriksaan calon yang berkehendak rujuk


• Penghitungan masa iddah
• Pelaksanaan rujuk
• Pencatatan rujuk
• Penulisan, penandatangan dan penyerahan buku rujuk
• Pemberitahuan peristiwa rujuk ke PA
3. MAMPU MELAKSANAKAN PENASEHATAN DAN KONSULTASI
NIKAH/RUJUK

• Penyusunan materi penasehatan


• Pemilihan dan penerapan metode yang tepat dalam penasehatan
• Penasehatan nikah/rujuk
• Penganalisaan kasus dan problematika rumah tangga
4. MAMPU MELAKSANAKAN PEMANTAUAN PELANGGARAN KETENTUAN
NIKAH

• Penginventarisasian masalah/pelanggaran
• Pengidentifikasian masalah/pelanggaran
• Penganalisaan masalah
• Pemecahan masalah/pelanggaran
• Penyusunan laporan pelanggaran kepada pihak yang berwenang
KOMPETENSI PENGEMBANGAN
KEPENGHULUAN
• Mampu membuat karya tulis ilmiah
• Mampu melakukan bahsul masail kepenghuluan
• Mampu melakukan pembinaan syari’ah
BEBAN KERJA PENGHULU
No Out Put Kegiatan
1 Laporn Rencana Kerja Tahunan Menyusun Rencana kerja Tahunan Kepenghuluan
2 Laporan Rencana Kerja Operasional Menyusun Rencana Kerja Operasional Kegiatan
Kepenghuluan
3 Berita Acara Pemeriksaan (Model NB) Melakukan Kegiatan Pemeriksaan Nikah (beri
penjelesan tentang definisi operationalnya)
SEKIAN
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai