Bahas Soal Ipa Kelas 9 SMP Gold (Jumat, 2 Agustus 2024)
Bahas Soal Ipa Kelas 9 SMP Gold (Jumat, 2 Agustus 2024)
Bahas Soal Ipa Kelas 9 SMP Gold (Jumat, 2 Agustus 2024)
1. Bagian sel saraf yang membungkus akson dan berfungsi sebagai isolator adalah ....
a. selaput mielin
b. sel sachwann
c. nodus ranvier
d. inti sel sachwann
2. Bagian sel saraf yang berfungsi menghantarkan impuls ke badan sel adalah ...
a. Neurit
b. Dendrit
c. Inti badan sel
d. Sinaps
8. Bagian sel saraf yang membugkus akson dan berfungsi sebagai isolator yaitu …
a. Sel Schwann
b. Badan missal
c. Nodus ranvier
d. Selubung mielin
9. Sel-sel saraf membentuk tiga bagian penting dari sistem saraf. Berikut ini yang tidak
termasuk bagian tersebut adalah …
a. Otak
b. Sumsum tulang belakang
c. Saraf jantung
d. Saraf-saraf tubuh
10. Neuron adalah jenis tertentu dari sel yang khusus untuk menyimpan dan mengirimkan
informasi. Ujung-ujung neuron berbentuk …
a. Tunggal
b. Bercabang-cabang
c. Tanpa cabang
d. Sepasasng cabang
11. Bagian dari neuron yang berfungsi mengirim pesan ke neuron-neuron sekitar atau organ
tubuh adalah …
a. Akson
b. Dendrit
c. Saraf
d. Sel
12. Gerakan cepat senagai bentuk reaksi perlindungan yang terdapat di dalam sistem saraf
disebut dengan …
a. Respon
b. Gerak
c. Refleks
d. Kaget
18. Hubungan antara jenis sel saraf dan fungsinyayang benar terdapat pada …
a. Neuron konektor : menghantarkan rangsangan dari reseptor ke pusat saraf
b. Neuron sensorik : menghantarkan tanggapan dari pusat saraf ke efektor
c. Interneuron : menghubungkan neuron sensorik dengan neuron motorik
d. Neuron motorik : menghantarkan rangsangan dari Indera ke pusat saraf
19. Setelah mengalami kecelakaan, seorang laki-laki tidak dapat berjalan dengan normal. Laki-
laki tersebut sering terjatuh jika tidak ditopang atau berpegangan pada sesuatu. Agar
kondisinya kembali seperti semula, bagian otak yang harus menerima tindakan medis adalah
…
a. Otak kecil
b. Otak besar
c. Otak depan
d. Sumsum lanjutan
Kondisi yang melibatkan aktivitas lobus frontalis pada otak besar ditunjukkan oleh angka …
a. 1) dan 2)
b. 1) dan 4)
c. 2) dan 3)
d. 3) dan 4)