Kelainan Vaskular

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 21

KELAINAN VASKULAR

• Perdarahan abnormal dapat disebabkan oleh:


1. Kelainan vaskular
2. Trombositopenia
3. Gangguan fungsi trombosit
4. Gangguan koagulasi.
Pola perdarahan yg terjadi dapat diduga
bergantung pada etiologinya. Kelainan vaskular
dan trombosit cenderung perdarahan pada
selaput lendir dan kulit, sedangkan pada
kelainan koagulasi perdarahan sering pada
sendi atau jaringan lunak.
• Kelainan Vaskuler
• Kelainan vaskular ditandai oleh mudah memar
dan perdarahan spontan dari pembuluh darah
kecil. Kelainan yg mendasari terletak dalam
pembuluh darah itu sendiri atau dalam
jaringan ikat perivaskular.
• Sebagian besar perdarahan karena defek
vaskular saja tidak bersifat parah
Kelainan Vaskuler
Biasanya :
• Kelainan perdarahan tidak berat, perdarahan
berupa:
• Ptechiae, Ecchymosis atau keduanya
• Perdarahan membran mukosa tapi jarang
terjadi
• Perdarahan Organ / Otot : sangat jarang
• Tes Khusus : ( - )
• Pada keadaan seperti di atas, uji penyaring yg
standar memberi hasil normal.
• Masa perdarahan normal dan uji hemostasis
lan juga normal
• Defek vaskular dapat bersifat herediter atau di
dapat.
Jenis Kelainan
I. Congenital (Bawaan)
A. Hereditery Hemorrhagic Teleangiectasia
(Osler - Rendu - Weber Disease)
B. Hereditery Capillary Fragility
( Vascular Pseudohaemophilia)
C. Ehlers - Danlos Disease
Bawaan:
A. Hereditary Haemorrhagie Teleangiectasia
- Sangat Jarang
- Prevalensi pada laki-laki dan wanita sama
- Perdarahan kulit & memban mukosa
- Kejadiannya terjadi dilatasi yang multipel dari
kapiler dan arteriol yang dindingnya tipis,
vasokonstriksi jelek  perdarahan memanjang
B. Hereditery Capillary Fragility
- Merupakan variant von Willebrand disease
- Waktu perdarahan memanjang

C. Ehlers - Danlos Syndrome


- Kelainan kollagen disertai dgn purpura
- Fragilitas kapiler berlebihan, perdarahan,
hematom
- Waktu perdarahan memanjang
II. Acquired (Didapat)
A. Purpura Simplex
B. Senile Purpura
C. Non Thrombocytopenic Purpura
1. Infeksi
2. Obat - Obatan
3. Uremia
4. Cushing Disease (Pemakian Corticosteroid )
5. Scurvy
6. Dysproteinaemia
7. Henoch - Schonlein Purpura
D. Lain - Lain
- Orthostatic Purpura
- Mekanical Purpura
- Fat Embolisme
- Auto – Erythrocyte Sensitization
- Systemic Disorders – Collagen Disease, Allergy
Polyarteritis nodosa, Amyloid disease.
Didapat:
A. Purpura Simplex : (memar sederhana)
- sering terjadi pada wanita masa reproduksi
- Torniquet Test : (+) Lemah
- Waktu perdarahan Normal

B. Senile Purpura
- Laki-laki = wanita; usia > 60 Thn
- Trauma kecil -------> Purpura
- Atrofi kolagen (jaringan penunjang pembuluh
darah kulit) Kulit mudah digerakan
- Torniquet Test : ( -)
C. Non Thrombocytopenic Purpura
- Fragilitas & Permeabilitas kapiler meningkat
- Jumlah Trombosit : N
- Torniquet Test :(+)
- Waktu perdarahan : N  Kadang – kadang
memanjang
- Sangat sering ditemukan di klinik
1. Infeksi
- Typhoid
- Sub Acute Bacterial Endocarditis
- Septichemia
- Small pox
- Toksin merusak endotel
2. Obat - obatan
- Penicillin, Streptomycin, Phenacetin, Aspirin,
Sulphonamide, Antihistamin, Barbiturat,
Etc..
- Obat dihentikan, Gejala hilang

3. Uremia
- Sering epistaksis
- Kelaianan fungsi Trombosit -------->
Kadang - kadang Trombositopenia
- Kelainan ≈ Kadar Urea
4. Cushing Disease / Pemakai Korticosteroid
disebabkan jaringan penunjang vaskular tidak
sempurna.
- Menopause
- Prednison - Prednisolon >> Cortison
- Gangguan : Pembuluh darah rapuh
- Torniquet Test : Kadang - Kadang (+ )
5. Scurvy (skorbut) Defiensi Vit C Bahan
Interselluler
- Def vit. C  Fragilitas kapiler meningkat 
Mudah rusak  Petechiae
- Anak - Anak: Gusi Bengkak  Perdarahan
- Hyperkeratosis
- Adults: jarang
- Lanjut usia : - Tinggal Sendiri ----> Makanan
inadequat -----> Alkohol
6. Dysproteinemic
 Kelainan Plasma Protein (Cryoglobulinemia)
- Hyperglobulinemia
- Macroglobulinemia
- Multiple Myeloma
 Fungsi Trombosit terganggu -------> karena
Trombosit dilapisi protein tersebut
7. Sindroma Henoch - Schönlein
(Anaphylactoid Purpura)
- Paling banyak didapat pada Anak - anak
- Hipersensitiv terhadap bakteri
- 1-3 mgu sebelumnya Infeksi saluran napas
bagian atas o/ ß Streptococcus hemolyticus
- kelainan berupa vaskulitis

Kelainan : - Purpura, Kelainan sendi, Ginjal


- Dewasa Muda : Tidak jarang terjadi
- Bisa juga karena makanan ,gigitan serangga,
vaksinasi
- Timbul reaksi Inflamasi, Arteriol dan Kapiller
--> Permeabilitas >> ---> Eksudasi &
perdarahan
Sekian dulu yah !

Anda mungkin juga menyukai