Proposal Usaha Batik Aceh
Proposal Usaha Batik Aceh
Proposal Usaha Batik Aceh
Disusun oleh :
Mengetahui :
Kepala SMK Muhammadiyah Bumiayu
M.A.MA’RUF S,Sos.I,M.Pd
NBM. 990.918
KATA PENGANTAR
Segala puji syukur kita panjatkan kepada Allah SWT serta shalawat dan
salam kami sampaikan hanya bagi tokoh teladan kita Nabi Muhammad SAW.
Diantara sekian banyak nikmat Allah SWT yang membawa kita dari kegelapan ke
dimensi terang yang memberi hikmah dan bermanfaat bagi seluruh umat manusia.
Proposal ini disusun dalam rangka kegiatan Uji Kompetensi Kejuruan
(UKK) untuk persyaratan mengikuti Ujian Nasional.
Keberhasilan dalam penyusunan proposal ini tidak lepas dari berbagai pihak.
Untuk itu tak lupa penyusun mengucapkan terima kasih kepada :
Penyusun menyadari bahwa proposal ini banyak kesalahan dan kekurangan, oleh
karena itu kritik yang membangun dari semua pihak sangat kami harapkan demi
kesempurnaan proposal ini. Penulis berharap proposal ini bermanfaat bagi
pembaca.
Penyusun
BAB I
PENDAHULUAN