Undangan Pertemuan Dokter

Unduh sebagai doc, pdf, atau txt
Unduh sebagai doc, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH KABUPATEN SUKABUMI

DINAS KESEHATAN
Jln. Bhayangkara KM. 2 Pelabuhanratu-Sukabumi 43364

Sukabumi, 01 Maret 2018

Nomor : 440/ /Umpeg/III/2018 Kepada Yth,


Lampiran :- Kepala UPTD Puskesmas
Perihal : Undangan Desiminasi Informasi se-Kabupaten Sukabumi
Persiapan Pelasanaan Pemeriksaan di
Kesehatan Jemaah haji bagi Dokter Puskesmas Tempat

Sehubungan dengan akan dilaksanakannya Penyelenggaraan Pelayanan Pemeriksaan


Kesehatan Calon Jemaah Haji Tahun 1439 H/2018 M, maka kami mohan agar sdr/i Kepala
Puskesmas untuk menugaskan 1 (satu) orang Dokter Puskesmas guna mengikuti pertemuan
yang akan dilaksanakan pada :

Hari : Senin
Tanggal : 05 Maret 2018
Pukul : 08.00 WIB s/d Selesai
Tempat : Hotel Resort Prima Jln. Warnasari No. 128 Selabintana - Sukabumi

Peserta di harapkan hadir tepat waktu serta membawa surat tugas dan Panitia tidak
menyediakan Transportasi.

Demikian surat undangan ini kami buat, atas perhatian & kerja samanya kami ucapkan
terima kasih.

Kepala Dinas Kesehatan


Kabupaten Sukabumi

H. DIDI SUPARDI, SKM, MM


NIP. 19601220 198003 1 002

Catatan :
- Apabila Puskesmas yang tidak mempunyai Dokter agar menugaskan staf nya untuk jadi peserta

Anda mungkin juga menyukai