Asuhan Kebidanan Akseptor KB Implan

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 9

ASUHAN KEBIDANAN AKSEPTOR KB IMPLAN

Ny. K UMUR 29 Thn P1 A0 AH 1


DI BPS SUTINAH Amd. Keb. SKM
Jln. JOGYA – WONOSARI KM. 23 PUTAT, PATUK.
GUNUNG KIDUL

Tanggal masuk / pukul : 9 Juli 2011/16.00 wib


No. Rekam Medis :
1. PENGKAJIAN Tanggal/ pukul : 9 Juli 2011/ 16.00 wib
A. Data Subyektif
1. Biodata pasien
Istri Suami
Nama : Ny. K Nama : Tn. S
Umur : 29 thn Umur : 31 th
Agama : Islam Agama : Islam
Suku/ Bangsa : jawa/ Indonesia Suku/ Bangsa : Jawa/indonesia
Pendidikan : SMP Pendidikan : SMA
Alamat : Sambi pitu, putat Alamat : Sambi pitu, putat
Patuk Gunung Kidul patuk, Gunung Kidul

2. Alasan Kunjungan
Ibu mengatakan ingin menggunakan alat kontrasepsi IMPLANT.
3. Keluhan utama
Tidak ada
4. Riwayat Menstruasi
a. Menarche : 15 tahun
b. Siklus :7 hari, teratur / tidak teratur
c. Lama : 28 hari
d. Konsistensi : cair
e. Warna : merah tua
f. Keluhan : tidak ada

5. Riwayat obstetrik ( kehamilan, persalinan, nifas )


No. Hamil Umur Persalinan BBL Nifas
ke keha Tahun Penolong Tempat kempl BB JK H/M
milan
1 1 39+2 2010 Bidan BPS Tdk 3100 L H -
ada

6. Riwayat KB
No. Cara/ Jenis Mulai pakai keluhan Berhenti / lepas alasan
alkon alkon tahun oleh di tahun oleh di
1 implant indopled 2011 bidan BPS Tidak - - - -
ada
7. Riwayat kesehatan
a. Riwayat kesehatan / penyakit ibu sekarang

1. Hipertensi : ya / tidak
2. Diabetes mellitus : ya / tidak
3. Hepatitis : ya / tidak
4. Asma : ya / tidak

5. Penyakit jantung : ya / tidak


6. PMS : ya / tidak
7. HIV / AIDS : ya / tidak
8. Lainya :………….

b. Riwayat kesehatan / peyakit ibu yang lalu

1. Hipertensi : ya / tidak
2. Diabetes mellitus : ya / tidak
3. Hepatitis : ya / tidak
4. Asma : ya / tidak

5. Penyakit jantung : ya / tidak


6. PMS : ya / tidak
7. HIV / AIDS : ya / tidak
8. Lainya :………….

c. Riwayat kesehatan / penyakit keluarga

1. Hipertensi : ya / tidak
2. Diabetes mellitus : ya / tidak
3. Hepatitis : ya / tidak
4. Asma : ya / tidak

5. Penyakit jantung : ya / tidak


6. PMS : ya / tidak
7. HIV / AIDS : ya / tidak
8. Lainya :………….
d. Riwayat alergi obat
Ibu mengatakan tidak mempunyai riwayat alergi obat

e. Riwayat operasi
Berhubungan dengan obstetric / ginekologi : ya / tidak
Tindakan operasi : Ibu mengatakan tidak mempunyai riwayat operasi

8 . Riwayat Perkawinan
a. Menikah ke :1
b. Lama : 3 hari / minggu / bulan / tahun
c. Nikah pertama kali saat usia : 30 tahun
d. Usia ibu saat menikah 30 tahun, usia saat meinikah 30 tahun.

9. Pola pemenuhan kebutuhan sehari – hari


a. Nutrisi
1) Makan
Frekuensi : 3 x / hari
Jenis : nasi, sayur , lauk
Porsi : 1 piring
Pantangan : tidak ada
Keluhan : tidak ada

2) Minum
Frekuensi : 7 x / hari
Jenis : air putih, teh
Porsi : 1 gelas
Pantangan : tidak ada
Keluhan : tidak ada

b. Eliminasi
1) BAB
Konsestensi : 1x / hari
Warna : kuning kecoklatan
Bau : khas feses
Keluhan : tidak ada
2) BAK
Konsestensi : 6x / hari
Warna : kuning jernih
Bau : khas urine
Keluhan : tidak ada
c. Istirahat
1) Tidur siang
Lama : 2 jam
Keluhan : tidak ada
2) Tidur malam
Lama : 8 jam
Keluhan : tidak ada

d. Aktifitas
Di rumah : menyapu, memasak, mencuci
Di luar rumah : arisan, berdagang

e. Personal :...........................................................................
Hygiene :..........................................................................
Mandi : 2x/hari
Gosok gigi : 2x / hari
Keramas :3x/ minggu
Ganti pakaian : 2x/ hari
 Dalam : 2x / hari
 Luar : 2x / hari
Keluhan : tidak ada

f. Seksualitas :.............................................................................
Frekuensi : 3x / minggu
Keluhan : tidak ada

10. Data psikososial, spiritual, ekonomi


a. Hubungan ibu dengan suami dan keluarga
Ibu mengatakan baik suami maupun keluarga sangat setuju agar ibu
mengikuti program
KB
b. Hubungan ibu dengan tetangga
Ibu mengatakan hubungan dengan tetangga berjalan dengan baik.
c. Ketaatan ibu beribadah
Ibu mengatakan taat beribadaH
d.Penopang Perekonomian keluarga
Ibu mengatakan yang menopang perekonomian keluarga adalah suami.

11. Lingkungan yang berpengaruh


a. Hewan peliharaan
Ibu mengatakan tidak mempunnyai hewan peliharaan.
b. Lingkungan sekitar rumah
Ibu mengatakan lingkungan sekitar rumah bersih

B. Data Obyektif
1. Pemeriksaan Umum
1. Keadaan umum : baik, kurang baik, tidak baik, lemah,
lainnya.............
2. tanda – tanda vital
a) Tekanan darah : 120/70 mmHg
b) Denyut nadi : frekuensi 79 x / menit irama teratur
c) Respirasi : frekuensi 20 x / menit irama teratur
d) Suhu badan : 36,8 oC

2. Pemeriksaan fisik
1. Kepala
a) Bentuk kepala : mesochepalus
b) Ukuran kepala : normal
c) Warna kulit : bersih
2. Rambut
a) Bentuk rambut : Lurus dan pendek
b) Bau rambut : wangi sampo
c) Warna rambut : hitam
d) Kebersihan rambut : tidak ada ketombe
3. Muka
a) Bentuk muka : ovale
(wajah)
b) Warna kulit : sawo matang
4. Mata
a) Kesimetrisan : simetris
b) konjuntiva : murah muda
c) Skalera : putih
5.Hidung
a) Bentuk hidung : simetris
b) Lubang hidung : bersih
c) Cuping hidung : tidak ada
6. Telinga
a) Bentuk telinga : Simetris
b) Lubang telingan : bersih, pendengaran baik
7. Mulut
a) Keadaan bibir : lembab
b) Keadaan gigi dan gusi : bersih
c) Keadaan lidah : bersih
d) Tonsil : Tidak ada pembesaran tonsil
8. Leher
a) Kelenjar tiroid : tidak ada pembesaran kelenjar tiroid
b) Kelenjar limfe : tidak ada pembesaran kelenjar limfe
c) Vena jugularis : tidak ada pembesaran kelenjar vera jugularis
d) Parotis : tidak ada pambesaran kelenjar parotis
9. Dada (thorak) dan paru : tidak ada retraksi dinding dada
10. Abdomen : tidak ada bekas operasi, tidak ada oedema,
tidak ada bekas
Luka, ada strie grafidarum.
11. Anogenitalia : tidak ada pembengkakan
12. Ekstrimitas
a) Atas : simetris,oedema(-),jari-jari tangan lengkap
b) Bawah : simetris,oedem(-), jari- jari kaki lengkap

3. Pemeriksaan Penunjang
Laboratorium : Hb : - gram% Golongan Darah : -
Faktor rhesus : -
Glukosa darah : -

II. INTERPRETASI DATA


A. Diagnosa Kebidanan
Seorang ibu Ny. K umur 29 thn P1 A0 AH0 menggunakan alat kontrasepsi Implant
B. Masalah
Tidak ada

C. Kebutuhan
Tidak ada

III. DIAGNOSA POTENSIAL


Tidak ada
Tidak ada
IV. ANTISISPASI TINDAKAN SEGERA
Tidak ada
V. PERENCANAAN Tanggal: 9 juli 2011 Pukul: 16.10 wib
1. Lakukan pemeriksaan pada ibu
2. Jelaskan keuntungan kontrasepsi Implant
3. Jelaskan kerugian alat kontrasepsi implant
4. Jelaskan efek samping kontrasepsi implant
5. Jelaskan cara pemakaian alat kontrasepsi implant
6. Berikan informed concent
7. Lakukan pemasangan alat kontrasepsi implant
8. Beritahu ibu untuk kunjungan ulang
9. ........................................................
10. ........................................................
VI. PELAKSANAAN Tanggal: 9 juli 2011 Pukul: 16.15 wib
1. Memberitahu ibu hasil pemeriksaan pada ibu yaitu
TD : 120/70 mmHg N: 79x/mnt
RR: 20x/mnt S: 36,8oC
2. Menjelaskan keuntungan dari alat kontrasepsi implant yaitu
Berjangka lama atau panjang
3. Menjelaskan kerugian dari alat kontrasepsi implant yaitu
Tidak mencegak IMS, haid tidak teratur
4. Menjelaskan efeksamping alat kontrasepsi implant yaitu
Jangka waktu haid jauh lebih lama
5. Menjelaskan cara pemakaian alat kontrasepsi implant yaitu
Dengan menusukkan dan memasukan jarum berisi obat kb ke lengan sebelah kiri atas
6. Memberikan surat persetujuan dengan ibu atas tindakan yang akan dilakukan
7. Melakukan pemasangan alat kontrasepsi implant pada lengan tangan sebelah kiri
8. Memberitahu ibu untuk melakukan kunjungan ulang

VII. EVALUASI Tanggal: 9 juli 2011 Pukul: 16.20 wib


1. Ibu sudah mengerti dengan hasil pemeriksaannya
2. Ibu sudah mengerti keuntungan alat kontrasepsi implant
3. Ibu sudah mengerti kerugian alat kontrasepsi implant
4. Ibu sudah mengerti efeksamping alat kontrasepsi implant
5. Ibu sudah mengerti sara pemakaian alat kontrasepsi implant
6. Ibu sudah menandatangani surat persetujuan ber KB implant
7. Sudah dilakukan pemasangan alat kontrasepsi impalnt
PELAKSANAAN
Tanggal : 21 Oktober 2014 Pukul : 23.50 WIB
1. Memberitahu ibu bahwa plasenta sudah lahir dan keadaan ibu baik. dan menjelaskan
pada ibu bahwa mules-mules yang dirasakan ibu adalah hal yang normal karena
proses kembalinya ukuran rahim ke bentuk semula seperti sebelum hamil
2. Melakukan penatalaksaan kala IV,yaitu :
a. Memastikan uterus berkontraksi dengan baik dan tidak terjadi perdarahan
berlebihan
b. Mengecek adanya laserasi dan hasil epsiotomi kemudian melakukan menjahit luka
laserasi dan epsiotomi dengan menggunakan benang catgut chromic dijahit secara
jelujur.
c. Mengajarkan ibu cara memasase fundus dan memeriksa kontraksi uterus.
d. Mengobservasi jumlah perdarahan
e. Menempatkan semua peralatan bekas pakai dalam larutan klorin0,5% dan direndam
selam 10 menit, kemudian setelah 10 menit mencuci dan membilas peralatan setelah
didekontamnasi, membuang bahan-bahan yang terkontaminasi ke dalam tempat
sampah yang sesuai.
f. Membantu membersihkan dan merapikan ibu, memakaikan pembalut dan celana
dalam dan mengganti pakaian kotor dengan pakaian yang bersih dan kering, pakaian
kotor direndam dalam larutan detergent.
g. Mendekontaminasi daerah yang digunakan untuk tempat bersalin dengan
menggunakan larutan clorin 0,5%, dan membilasnya dengan air bersih.
h. Mencelupkan sarung tangan kotor dalam larutan clorin 0,5%, membalikkan bagian
dalam ke arah luar dan merendamnya selama 10 menit.
i. Mencuci tangan dengan sabun dan air mengalir
j. Mengobservasi KU, Vital sign, TFU,kontraksi uterus dan kandung kemih, perdarahan
tiap 15 menit pada 1 jam pertama dan tiap 30 menit pada 1 jam kedua.
3. Memberitahu ibu untuk melakukan masase uterus agar tetap kontraksi dengan baik
dan mencegah terjadinya pendarahan
4. Mengevaluasi jumlah pendarahan, danmembersihkan ibu dan memakaikan pakaian,
mendekontaminasi alat dan tempat
5. Melakukan Dokumentasi

VII. EVALUASI
Tanggal : 21 Oktober 2014 pukul : 23.50 WIB
1. Ibu sudah mengerti dengan keadaannya dan mengerti dengan keluhan yang
dirasakannya.
2. Penatalaksanaan kala IV sudah di lakukan
3. Ibu dan keluarga sudah mengetahui cara masase fundus yang benar, ibu juga sudah
merasa nyaman.
4. Total jumlah pendarah 200 cc , ibu telah dibersihkan alat telah didekontaminasikan
5. Dokumentasi telah dilakukan

Anda mungkin juga menyukai