Sungai Belawan merupakan sebuah sungai terletak di Sumatera Utara, Indonesia. Sungai ini melintasi Medan dan Deli Serdang. Antara anak sungainya adalah Sungai Baharu, Sungai Badak, dan Sungai Paluh Manan.

Sungai Belawan
Lokasi
NegaraIndonesia