Papers by Dessy Panjaitan
i KAJIAN SPASIAL RUANG KELAS DI SEKOLAH BERDASARKAN ANTROPOMETRI (Studi Kasus: SD Antonius VI MED... more i KAJIAN SPASIAL RUANG KELAS DI SEKOLAH BERDASARKAN ANTROPOMETRI (Studi Kasus: SD Antonius VI MEDAN) SKRIPSI Diajukan Sebagai Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Teknik Dalam Program Sstudi Arsitektur Disusun Oleh: DESSY GANDARIA PANJAITAN 150160094 PROGRAM STUDI ARSITEKTUR KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MALIKUSSALEH LHOKSEUMAWE 2020-2021 i SURAT PERNYATAAN ORISINALITAS Saya yang bertanda tangan di bawah ini: Nama : DESSY GANDARIA PANJAITAN Nim : 150160094 Judul Skripsi : "KAJIAN SPASIAL RUANG KELAS DI SEKOLAH BERDASARKAN ANTROPOMETRI (Studi Kasus: SD Antonius VI MEDAN) Menyatakan dengan sebenarnya, bahwa penulisan skripsi ini adalah hasil penelitian, pemikiran dan paparan asli dari karya sendiri, dan skripsi ini tidak terdapat bagian atau satu kesatuan yang utuh dari jurnal, tesis, buku atau bentuk lainnya. Jika terdapat karya orang lain saya mencantumkan sumber yang jelas. Demikian pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya dan apabila dikemudian hari terdapat penyimpangan serta ketidak benaran dalam pernyataan ini ternyata terdapat dalam skripsi saya bagian-bagian yang memenuhi standar penjiplakan maka saya menyatakan kesediaan untuk dibatalkan sebahagian atau seluruh hak gelar kesarjanaan saya. Pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya untuk dapat dipergunakan seperlunya. Lhokseumawe, 26 Agustus 2020 Saya yang membuat pernyataan, DESSY GANDARIA PANJAITAN 150160094 ii LEMBAR PENGESAHAN JURUSAN KAJIAN SPASIAL RUANG KELAS DI SEKOLAH BERDASARKAN ANTROPOMETRI (Studi Kasus: SD Antonius VI MEDAN)
Book Reviews by Dessy Panjaitan
Skripsi Arsitektur, 2020
ABSTRAK
Kenyamanan spasial ruang diteliti hanya pada luas ruangan. Bagian- bagian dari kenyamana... more ABSTRAK
Kenyamanan spasial ruang diteliti hanya pada luas ruangan. Bagian- bagian dari kenyamanan spasial meliputi besaran ruang dan tata ruang sesuai antropometri.
Ketrkaitan antara kenyamanan spasial, antropometri dan setting fisik adalah memahami hubungan antar objek atau ruang pada saat pergerakan (beraktifitas) di dalam ruangan. Kajian spasial dan setting fisik berhubungan dengan antropometri tubuh manusia. Antropometri dilakukan untuk pertimbangan ergonomi dalam suatu perancangan untuk meningkatkan produksi. Sekolah merupakan kegiatan di waktu luang bagi anak-anak ditengah-tengah kegiatan utamanya. Sekolah Dasar SD Antonius 6 Medan merupakan tempat kegiatan belajar-mengajar yang dimiliki pihak swasta. Pada Penelitian ini pola perilaku anak di dalam kelas dapat mempengaruhi ruangan, ruang gerak anak dan furnitur di dalam ruangan (meja, kursi dan papan tulis). Sekolah SD Antonius 6 Medan memiliki bentuk meja dan kursi yang sama dari kelas 1 dan kelas 6. Dengan usia siswa-siswi yang berbeda.
Tujuan dilaksanakan penelitian ini untuk mencegah kelelahan dan Gangguan MsD (Muskuloskelental Disorder) pada furniture, mengetahui besar ruangan dan jumlah kapasitas di dalam ruangan sudah sesuai apa tidak.Metode penelitian ini termasuk dalam jenis metode pendekatan kualitatif dan kuantitatif. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kejadian dan fakta, keadaan dan fenomena, yang sedang berlangsung di dalam ruang kelas pada saat belajar - mengajar berlangsung. SD Antonius masih memiliki kekurangan maka dari itu diperlukan rekomendasi dalam penelitian.
Kata Kunci: Kenyamanan Spasial, antropomtri, ergonomi, pola perilaku, gangguan MsD, standart furnitur ruang kelas, dan rekomendasi furniture dan ukuran sesuai standart
Uploads
Papers by Dessy Panjaitan
Book Reviews by Dessy Panjaitan
Kenyamanan spasial ruang diteliti hanya pada luas ruangan. Bagian- bagian dari kenyamanan spasial meliputi besaran ruang dan tata ruang sesuai antropometri.
Ketrkaitan antara kenyamanan spasial, antropometri dan setting fisik adalah memahami hubungan antar objek atau ruang pada saat pergerakan (beraktifitas) di dalam ruangan. Kajian spasial dan setting fisik berhubungan dengan antropometri tubuh manusia. Antropometri dilakukan untuk pertimbangan ergonomi dalam suatu perancangan untuk meningkatkan produksi. Sekolah merupakan kegiatan di waktu luang bagi anak-anak ditengah-tengah kegiatan utamanya. Sekolah Dasar SD Antonius 6 Medan merupakan tempat kegiatan belajar-mengajar yang dimiliki pihak swasta. Pada Penelitian ini pola perilaku anak di dalam kelas dapat mempengaruhi ruangan, ruang gerak anak dan furnitur di dalam ruangan (meja, kursi dan papan tulis). Sekolah SD Antonius 6 Medan memiliki bentuk meja dan kursi yang sama dari kelas 1 dan kelas 6. Dengan usia siswa-siswi yang berbeda.
Tujuan dilaksanakan penelitian ini untuk mencegah kelelahan dan Gangguan MsD (Muskuloskelental Disorder) pada furniture, mengetahui besar ruangan dan jumlah kapasitas di dalam ruangan sudah sesuai apa tidak.Metode penelitian ini termasuk dalam jenis metode pendekatan kualitatif dan kuantitatif. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kejadian dan fakta, keadaan dan fenomena, yang sedang berlangsung di dalam ruang kelas pada saat belajar - mengajar berlangsung. SD Antonius masih memiliki kekurangan maka dari itu diperlukan rekomendasi dalam penelitian.
Kata Kunci: Kenyamanan Spasial, antropomtri, ergonomi, pola perilaku, gangguan MsD, standart furnitur ruang kelas, dan rekomendasi furniture dan ukuran sesuai standart
Kenyamanan spasial ruang diteliti hanya pada luas ruangan. Bagian- bagian dari kenyamanan spasial meliputi besaran ruang dan tata ruang sesuai antropometri.
Ketrkaitan antara kenyamanan spasial, antropometri dan setting fisik adalah memahami hubungan antar objek atau ruang pada saat pergerakan (beraktifitas) di dalam ruangan. Kajian spasial dan setting fisik berhubungan dengan antropometri tubuh manusia. Antropometri dilakukan untuk pertimbangan ergonomi dalam suatu perancangan untuk meningkatkan produksi. Sekolah merupakan kegiatan di waktu luang bagi anak-anak ditengah-tengah kegiatan utamanya. Sekolah Dasar SD Antonius 6 Medan merupakan tempat kegiatan belajar-mengajar yang dimiliki pihak swasta. Pada Penelitian ini pola perilaku anak di dalam kelas dapat mempengaruhi ruangan, ruang gerak anak dan furnitur di dalam ruangan (meja, kursi dan papan tulis). Sekolah SD Antonius 6 Medan memiliki bentuk meja dan kursi yang sama dari kelas 1 dan kelas 6. Dengan usia siswa-siswi yang berbeda.
Tujuan dilaksanakan penelitian ini untuk mencegah kelelahan dan Gangguan MsD (Muskuloskelental Disorder) pada furniture, mengetahui besar ruangan dan jumlah kapasitas di dalam ruangan sudah sesuai apa tidak.Metode penelitian ini termasuk dalam jenis metode pendekatan kualitatif dan kuantitatif. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kejadian dan fakta, keadaan dan fenomena, yang sedang berlangsung di dalam ruang kelas pada saat belajar - mengajar berlangsung. SD Antonius masih memiliki kekurangan maka dari itu diperlukan rekomendasi dalam penelitian.
Kata Kunci: Kenyamanan Spasial, antropomtri, ergonomi, pola perilaku, gangguan MsD, standart furnitur ruang kelas, dan rekomendasi furniture dan ukuran sesuai standart