Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara Prestasi Belajar IPS dengan Kecerdasan ... more Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara Prestasi Belajar IPS dengan Kecerdasan Sosial Siswa. Penelitian ini dilakukan pada siswa kelas VIII di SMP Karya Putra Bangsa. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif korelasional. Pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan angket dan data prestasi berupa nilai ulangan harian siswa semester ganjil. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIII SMP Karya Putra Bangsa. Sampel penelitian ini berjumlah 41 orang yang diambil menggunakan teknik simple random sampling. Berdasarkan analisis data dan perhitungan, diperoleh pengujian hipotesis pada analisis data didapat Ho ditolak dan Ha diterima, yakni dengan rhitung sebesar 0,508 berada pada interval 0,40-0,599 sehingga menunjukan hubungan prestasi belajar IPS dengan kecerdasan sosial siswa adalah korelasi atau hubungan yang sedang. Lalu dilakukan perhitungan koefisien determinasi dan diperoleh kesimpulan bahwa hubungan prestasi belajar IPS memberikan...
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara Prestasi Belajar IPS dengan Kecerdasan ... more Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara Prestasi Belajar IPS dengan Kecerdasan Sosial Siswa. Penelitian ini dilakukan pada siswa kelas VIII di SMP Karya Putra Bangsa. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif korelasional. Pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan angket dan data prestasi berupa nilai ulangan harian siswa semester ganjil. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIII SMP Karya Putra Bangsa. Sampel penelitian ini berjumlah 41 orang yang diambil menggunakan teknik simple random sampling. Berdasarkan analisis data dan perhitungan, diperoleh pengujian hipotesis pada analisis data didapat Ho ditolak dan Ha diterima, yakni dengan rhitung sebesar 0,508 berada pada interval 0,40-0,599 sehingga menunjukan hubungan prestasi belajar IPS dengan kecerdasan sosial siswa adalah korelasi atau hubungan yang sedang. Lalu dilakukan perhitungan koefisien determinasi dan diperoleh kesimpulan bahwa hubungan prestasi belajar IPS memberikan...
Uploads
Papers by siti mardiani