Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja retribusi pasar selama periode 5 tahun terakhir... more Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja retribusi pasar selama periode 5 tahun terakhir (2017-2021). Penelitian ini menggunakan analisis seperti: Analisis Daya Retribusi, Analisis Efektiftas dan Efisiensi Retribusi. Adapun hasil dari penelitian ini adalah daya retribusi pasar Kota Semarang bisa dikatakan "Inelastis" bila dibandingkan dengan besarnya PDRB Kota Semarang. Artinya persentase retribusi pasar bagi perekonomian Kota Semarang, masih kecil atau lebih kecil dari PDRB Kota Semarang. Efektifitas kinerja retribusi pelayanan Kota Semarang selama 2017-2021 masih berbeda-beda kategori pertahunnya. Nilai realisasi dengan target yang ditetapkan dan potensi retribusi pelayanan pasar di Kota Semarang tidak terlalu besar gap nya. Dimana kinerja efisiensi retribusi pelayanan pasar di Kota Semarang dapat dikatakan "cukup efektif".
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja retribusi pasar selama periode 5 tahun terakhir... more Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja retribusi pasar selama periode 5 tahun terakhir (2017-2021). Penelitian ini menggunakan analisis seperti: Analisis Daya Retribusi, Analisis Efektiftas dan Efisiensi Retribusi. Adapun hasil dari penelitian ini adalah daya retribusi pasar Kota Semarang bisa dikatakan "Inelastis" bila dibandingkan dengan besarnya PDRB Kota Semarang. Artinya persentase retribusi pasar bagi perekonomian Kota Semarang, masih kecil atau lebih kecil dari PDRB Kota Semarang. Efektifitas kinerja retribusi pelayanan Kota Semarang selama 2017-2021 masih berbeda-beda kategori pertahunnya. Nilai realisasi dengan target yang ditetapkan dan potensi retribusi pelayanan pasar di Kota Semarang tidak terlalu besar gap nya. Dimana kinerja efisiensi retribusi pelayanan pasar di Kota Semarang dapat dikatakan "cukup efektif".
Uploads
Papers by Teguh Tri