Phoenix Suns
Phoenix Suns | ||||
---|---|---|---|---|
| ||||
Wilayah | Barat | |||
Divisi | Pasifik | |||
Dibentuk | 1968 | |||
Sejarah | Phoenix Suns 1968–sekarang[1][2] | |||
Arena | Footprint Center | |||
Letak | Phoenix, Arizona | |||
Warna tim | Ungu, jingga, hitam, abu-abu, kuning[3][4][5] | |||
Sponsor utama | PayPal[6] | |||
Presiden | James Jones[7] | |||
Manajer umum | James Jones | |||
Pelatih kepala | Mike Budenholzer | |||
Pemilik | Mat dan Justin Ishbia | |||
Afiliasi | Valley Suns | |||
Juara | 0 | |||
Gelar Wilayah | 3 (1976, 1993, 2021) | |||
Gelar Divisi | 8 (1981, 1993, 1995, 2005, 2006, 2007, 2021, 2022) | |||
Nomor yang dipensiunkan | 10 (5, 6, 7, 9, 13, 24, 33, 34, 42, 44) | |||
Situs web | www | |||
|
Phoenix Suns adalah tim bola basket Amerika yang tergabung dalam National Basketball Association.[8] Tim ini berbasis di Phoenix, Arizona.[8] Tim ini didirikan pada tahun 1968 dengan biaya ekspansi dua juta dolar AS.[9] Nama Phoenix Suns keluar sebagai pemenang dalam proses pemilihan nama dan mengalahkan beberapa pilihan nama lainnya, seperti Scorpions, Rattlers, Thunderbirds, Wranglers, Mavericks, Mustangs, dan Cougars.[9] Musim pertama Suns bermain di NBA merupakan musim terburuk tim ini dengan rekor menang-kalah 16-66.[8] Rekor menang-kalah terbaik Suns adalah 64-18 yang dicapai pada musim NBA tahun 2021/22.[9]
Pada tahun 1987, Jerry Colangelo menjadi pemilik Suns setelah dia memimpin sebuat grup kepemilikan yang membeli tim tersebut dengan harga 44 juta dolar.[9] Hingga tahun 2011, Suns belum pernah mengantongi gelar juara NBA, tetapi tim ini memiliki sejumlah prestasi, yaitu 3 gelar juara wilayah, 8 gelar juara divisi, dan tampil di babak playoff sebanyak 31 kali.[9] Beberapa penghargaan pernah diraih pelatih dan pemain Suns, di antaranya Cotton Fitzsimmons dan Mark D'Antoni (Pelatih terbaik 1989 & 2005), Alvan Adams, Walter Davis, dan Amare Stoudemire (Pendatang Baru Terbaik 1976, 1978, & 2003), serta Charles Barkley, dan Steve Nash (Pemain Terbaik NBA 1993 dan 2005).[9]
Pemain
[sunting | sunting sumber]Skuat saat ini
[sunting | sunting sumber]Skuad Phoenix Suns
| |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Pemain | Pelatih | ||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
|
Skuat |
Pemain terkenal
[sunting | sunting sumber]Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "NBA.com/Stats–Phoenix Suns seasons". Stats.NBA.com. NBA Media Ventures, LLC. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-09-15. Diakses tanggal January 29, 2017.
- ^ "History: Team by Team" (PDF). 2018-19 Official NBA Guide. NBA Properties, Inc. October 8, 2018. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2019-04-11. Diakses tanggal June 1, 2019.
- ^ "Phoenix Suns Unveil New Logos". Suns.com. NBA Media Ventures, LLC. June 26, 2013. Diakses tanggal November 25, 2018.
As has been the case in recent years, the team’s primary color will remain orange, with purple, black and gray rounding out the color palette of the latest brand update. The team will use multiple versions of each logo, including options highlighting purple and black.
- ^ "Team Directory" (PDF). 2018–19 Phoenix Suns Media Guide. NBA Media Ventures, LLC. Diakses tanggal November 25, 2018.
- ^ "Phoenix Suns Reproduction and Usage Guideline Sheet". NBA Properties, Inc. Diakses tanggal August 10, 2016.
- ^ "Phoenix Suns and PayPal Announce Multi-Year Global Partnership". Suns.com (Siaran pers). NBA Media Ventures, LLC. October 2, 2018. Diakses tanggal October 2, 2018.
- ^ "Suns Name James Jones General Manager". Suns.com. NBA Media Ventures, LLC. April 11, 2019. Diakses tanggal June 1, 2019.
- ^ a b c Aaron Frisch. 2002. The History of the Phoenix Suns. Mankato:Creative Publisher.
- ^ a b c d e f Sportsecyclopedia.com Phoenix Suns. Diakses pada 19 Juli 2011.
Artikel rintisan ini tidak memiliki kategori. Tolong bantu Wikipedia untuk menambahkan kategori. Tag ini diberikan pada Februari 2023. |