Statistika Penyajian Data (Histogram, Poligon, Ogive & Pemusatan Data Kelompok
Statistika Penyajian Data (Histogram, Poligon, Ogive & Pemusatan Data Kelompok
Statistika Penyajian Data (Histogram, Poligon, Ogive & Pemusatan Data Kelompok
XII MIPA 2
Penyajian Data
(Histogram, Poligon, Ogive
& Pemusatan Data
Kelompok
1. Angga Saputra (05)
2. Najwa Nabilah Putri (28)
A. Histogram
● Histogram merupakan diagram batang yang saling berimpit, nilai data, pada sumbu mendatar
dan frekuensi pada sumbu tegak
● Ogive negatif (ogive lebih dari). Ogive negatif dibentuk dengan menghubungkan titik-
titik, dengan tepi bawah sebagai absis dan frekuensi kumulatif lebih dari sebagai
ordinat.
C. Ogive
Contoh:
Sajikanlah data pada tabel berikut ini ke dalam bentuk poligon distribusi frekuensi.
C. Ogive
Penyelesaian :
C. Ogive
Ogive positif:
C. Ogive
Ogive negatif
Ukuran Pemusatan
Data Kelompok
A. Rata-Rata (Mean)
Mean atau rata-rata hitung adalah nilai yang diperoleh dari jumlah
sekelompok data dibagi dengan banyaknya data. Rata-rata disimbolkan
dengan x.
Keterangan:
xi = nilai tengah data ke-i
fi = frekuesni data ke -i
xs = rataan sementara (dipilih pada interval dengan frekuensi terbesar)
di = simpangan ke-i (selisih nilai xi dengan nilai xs)
B. Median
Median adalah nilai data yang terletak di tengah setelah data diurutkan. Dengan
demikian, median membagi data menjadi dua bagian yang sama besar. Median (nilai
tengah) disimbolkan dengan Me.
Keterangan:
Me = median
Tb = tepi bawah kelas median
p = panjang kelas
n = banyak data
F = frekuensi kumulatif sebelum kelas median
f = frekuensi kelas median
C. Modus
Modus adalah data yang paling sering muncul atau memiliki frekuensi
tertinggi. Modus dilambnagnkan dengan Mo.
Keterangan :
Mo : modus
Tb : tepi bawah kelas modus
p : panjang kelas
d1 : selisih frekuensi kelas modus dengan kelas sebelumnya
d2 : selisih frekuensi kelas modus dengan kelas sesudahnya
Contoh Soal