Manajemen Pelayanan Kebidanan

Unduh sebagai pptx, pdf, atau txt
Unduh sebagai pptx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 28

MANAJEMEN PELAYANAN

KEBIDANAN

DOSEN :
SONYA YULIA.S.,SPd.,MKes
Definisi Operasional
• Manajemen adalah ilmu atau seni bagaimana
sumber daya secara efisien, efektif dan
rasional untuk mencapai tujuan organisasi yg
telah ditetapkan sebelumnya.
• Bidan adalah seorang wanita yg telah
mengikuti dan lulus pendidikan bidan, mendpt
izin dan terdaftar secara legal untuk
melakukan praktik kebidanan.(ICM/WHO).
Pelayanan kebidanan mrpkan bagian dari integral
dari pelayanan kesehatan yg berfokus pd
pelayanan kesehatan perempuan,bayi baru lahir
dan anak balita.

Manajemen pelayanan kesehatan adalah :


1.Suatu metode pengaturan ,pengorganisasian
pikiran dan tindakan dlm suatu urutan yg logis
dan menguntungkan baik bagi pasien maupun
petugas kesehatan.
>>>>>>>>>>
2.Proses pemecahan masalah yg digunakan sbg
metode utk mengorganisasikan pikiran dan
tindakan berdasarkan teori ilmiah penemuan-
penemuan,keterampilan,dlm rangkaian atau
tahapan yg logis utk pengambilan suatu
keputusan dan berfokus pd klien (Varney,1997)

Manajemen kebidanan menyangkut pemberi-


an pelayanan yg utuh dan menyeluruh dari bidan
kpd kliennya,yg mrpkan suatu proses manajemen
kebidanan yg diselenggarakan utk memberikan
pelayanan yg berkualitas melalui >>>>>>>>>
Tahapan dan langkah-langkah yg disusun secara
sistematis utk mendptkan data,memberikan pela-
yanan yg benar sesuai dng keputusan tindakan kli-
nik yg dilakukan dng tepat.
Varney(1997)menjelaskan bahwa proses
manajemen merupakan proses pemecahan
masalah yg ditemukan oleh perawat-bidan
pd awal thn 1970-an.
Proses ini memperkenalkan sebuah metode dng
pengorganisasian pemikiran dan tindakan-tindakan
dng urutan yg logis dan menguntungkan baik bagi
klien maupun bagi tenaga kesehatan.Proses ini
menguraikan bagaimana perilaku yg
Diharapkan dr pemberi asuhan.Proses mana-
jemen ini bukan hanya terdiri dari pemiki-
ran dan tindakan saja melainkan juga peri-
laku pd setiap langkah agar pelayanan yg
Komprehensif dan aman dpt tercapai. Proses
manajemen hrs mengikuti urutan yg logis &
memberikan pengertian yg menyatukan-

>>>>>>>>
>>> Pengetahuan,hasil temuan,& penilaian yg
terpisah-pisah mjd satu kesatuan yg ber-
fokus pd manajemen klien.
Proses manajemen terdiri dr 7(tujuh)-
langkah berurutan dimana setiap langkah
sempurna secara periodik.
dimulai dengan pengumpulan data dasar &
diakhiri dengan evaluasi.
TUJUAN MANAJEMEN KEBIDANAN
1.Jangka Pendek : Jumlah kunjungan meningkat.
2.Jangka Panjang : Menurunkan AKI sebesar 75%
pd thn 2015 dr AKI thn 1990
(450/100.000.KH),
Menurunkan AKB mjd <35/1000 KH
pd thn 2015.(WHO/ICM)
Tujuan operasional manajemen hrs mengandung
Unsur-unsur :
1. WHAT : Kegiatan apa yg akan dikerjakan hrs
jelas.
>>>>>>>
2.WHO : Sasarannya hrs jelas,siapa yg akan me-
ngerjakan,bbrp yg ingin dicapai.
3.WHEN : Kejelasan waktu utk menyelesaikan
kegiatan.
4.HOW : Prosedur kerjanya (SOP) jelas,sesuai dng
SPK (Standar Pelayanan Kebidanan).
5.WHY : Mengapa kegiatan itu hrs dikerjakan, dng
penjelasan yg jelas.
6.WHERE : Kapan dan dimana kegiatan akan di-
lakukan tertera jelas.
7.Jika perlu ditambah dng WHICH : Siapa yg terkait
dng kegiatan tersebut (Lintas sektor walaupun
lintas program yg terkait).
Tujuh Langkah Manajemen Kebidanan

Menurut Varney adalah sbg berikut :


1.Langkah I(pertama) : Pengumpulan data
dasar.
2.Langkah II(kedua) : Interpretasi data
dasar.
3.Langkah III(ketiga) : Mengidentifikasi
diagnosa atau masa-
lah potensial.
4.Langkah IV(keempat) : Identifikasi kebutu
- han yg memerlukan
penanganan segera.
>>>>>>>>>
>>>>>>>

5.Langkah V(kelima) : Merencanakan asuhan


yg menyeluruh.

6.Langkah VI(keenam) : Melaksanakan


perencanaan.

7.Langkah VII(ketujuh) : Evaluasi.


Langkah-Langkah Dlm Manajemen
Kebidanan

Langkah2 Manj.Pely.Keb. Dibagi 3,yaitu :

1. P1 (Perencanaan)

2. P2 (Pengorganisasian)

3. P3 (Penggerakan,Pelaksanaan,Pengawasan
& Pengendalian)
1. P1 (Perencanaan)
Perencanaan : Proses utk merumuskan
masalah kegiatan,menentu-
kan kebutuhan & sumber daya
yg tersedia,menetapkan tujuan
kegiatan yg paling pokok & menyu-
sun langkah2 utk mencapai tujuan yg
telah ditetapkan(landasan dasar).

Contoh: * Jadwal Pely.ANC diPosyandu,


Puskesmas.
* Rencana pelatihan utk kader ,nakes.
2. P2 (Pengorganisasian)
Pengorganisasian : Suatu langkah utk mene
-tapkan,menggolong-golongkan, &
mengatur berbagai kegiatan,pene-
tapan tugas2 & wewenang seseoarng
& pendelegasian wewenang dlm rangka
pencapaian tujuan layanan kebidanan.

Inti dr pengorganisasian adalah merupakan


Alat utk memadukan /sinkronisasi semua
Kegiatan yg beraspek personil,finansial,mate
-rial & tata cara dlm rangka mencapai tujuan
Pely.kebidanan yg telah ditetapkan. >>>>>>>>>
Contoh : P2 (Pelaksanaan)

* Puskesmas
* Puskesmas Pembantu
* Polindes & Pembantu
* Balai Desa
3.P3(Penggerakan & Pelaksanaan,Pengawa-
san & Pengendalian)
Penggerakan & pelaksanaan adalah suatu
usaha menciptakan iklim kerja sama di
antara pelaksanaan program pelayanan
kebidanan sehingga tujuan dpt tercapai
secara efektif & efisien.
Fungsi manajemen ini lebih menekankan
bagaimana seseorang manajer pelayanan
kebidanan mengarahkan & menggerakkan
semua sumber daya yg ada utk mencapai
tujuan pely.keb. Yg telah disepakati.
>>>>>>>>>>>>>
>>>>>

Contoh :
* Pencatatan & Pelaporan (SP2TP)

* Supervisi

* Stratifikasi Puskesmas

* Survey
Stratifikasi Puskesmas adlh: Upaya utk
melakukan penilaian prestasi kerja
Puskesmas.
Dlm rangka perkembangan fungsi Puskesmas
shgg pembinaan lebih terarah.Hal ini di
harapkan dpt menimbulkan gairah kerja,
rasa tanggung jawab & kreatifikasi kerja yg
dinamis melalui pengembangan falsafah
mawas diri.

>>>>>>>>>>>>
Stratifikasi Puskesmas yg bertujuan utk
meningkatkan kemampuan Puskesmas dlm
melakukan pengendalian & penilaian kegiatan

Jenis-Jenisnya adalah:

a. Pencatatan (Recording)
b. Pelaporan (Reporting)
c. Pemantauan (Monitoring)
d. Penilaian (Evaluation)
Kegiatan-kegiatannya antara lain :
@ LPKIA,Dukun bayi,Posyandu.
@ Laporan PWS KIA.
@ Register harian,Kartu Ibu,Kartu Persalinan
Kartu Anak.
@ Register Kohort Ibu,Kohort Bayi,
KMS Ibu hamil.
@ Laporan Puskesmas & Rumah Sakit.
Secara ringkas kaitan perencanaan –
Puskesmas dng lokakarya mini & stratifikasi
Puskesmas dpt digambarkan sebagai berikut:
>>>>>>>>>>
P2
P1
Lokakarya Mini Puskesmas

Rencana
Penggalangan/ Lokakarya P3
Kegiatan
Peningkatan bulanan
Puskesmas
Kerja Sama Tim puskesmas
(POA)

Stratifikasi
Puskesmas

Penggalangan/
Lokakarya
Peningkatan
triwulan lintas
Kerja sama-
sektoral
Lintas sektoral
PERENCANAAN DLM MANAJEMEN
PELAYANAN KEBIDANAN

Pengertian :
Perencanaan adlh: Kemampuan utk memi-
lih satu kemungkinan dr berbagai
kemungkinan yg tersedia & yg di-
pandang paling tepat utk mencapai
tujuan.(Billy E.Goetz).
Penerapan manajemen keb. dlm bentuk ke-
giatan praktek kebidanan,dilakukan melalui
suatu proses yg dsbt langkah2 atau proses
manajemen kebidanan.
Langkah-Langkah Manajemen Kebidanan
Adalah sebagai berikut:

1. Identifikasi dan Analisis Masalah

2. Perumusan Masalah(Diagnosa)

3. Perencanaan Tindakan

4. Pelaksanaan Tindakan / Intervensi

5. Evaluasi Hasil Tindakan.


Aspek Perencanaan
Dlm membicarakan perencanaan,ada tiga
aspek pokok yg hrs diperhatikan.Ketiga-
aspek yg dimaksud adalah:
1. Hasil dr pekerjaan perencanaan(Outcome
of planning).
2. Perangkat organisasi yg dipergunakan utk
melakukan pekerjaan perencanaan-
(Mechanic of planning)
3. Proses atau langkah-langkah melakukan
pekerjaan perencanaan(process of-
planning)
Unsur-Unsur Dalam Perencanaan
Pelayanan Kebidanan Meliputi :
1. Input
Merujuk pd sumber2 yg diperlukan utk
Melaksanakan aktifitas yg meliputi:
a. Man : Tenaga yg di manfaatkan.
contoh:Staf /Bidan yg kompeten.
b. Money : Anggaran yg dibutuhkan/dana
utk program.
c. Material : Bakau /materi (sarana &
prasarana) yg dibutuhkan.
>>>>>>>>>>>
d. Metode : Cara yg dipergunakan dlm
bekerja /prosedur kerja.
e.Minute/Time: Jangka waktu pelaksanaan
kegiatan program.
f. Market : Pasar & pemasaran / sarana-
program.

Proses
Memonitor tugas/kegiatan yg dilak-
Sanakan meliputi manajemen operasional
& manajemen asuhan.
>>>>>>>>>
a. Perencanaan (P1)
b. Pengorganisasian (P2)
c. Penggerakan & Pelaksanaan,Pengawasan &
Pengendalian (P3)

Out-put
Cakupan Kegiatan Program:
d. Jumlah kelompok masyarakat yg sdh
menerima layanan kebidanan(numerator),
dibandingkan dng jmlh kelompok masy.
yg mjd sasaran program kebidanan.
(Denominator)
>>>>>>>>>>>>>
b. Pelayanan yg diberikan sesuai dng
standar
pelayanan kebidanan(mulai dr KIE,Asuhan
kebidanan,dsb)

contoh : Utk BPS : Out-putnya adalah :


@ Kesejahteraan Ibu & Janin

@ Kepuasan Pelanggan

@ Kepuasan Bidan sbg Provider.

Anda mungkin juga menyukai