Refarat Tumor Pankreas

Unduh sebagai pptx, pdf, atau txt
Unduh sebagai pptx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 28

TUMOR PANKREAS

MUHAMMAD MUKRAM
N 111 17 059

ALLPPT.com _ Free PowerPoint Templates, Diagrams and Charts


LATAR BELAKANG

- Karsinoma pankreas merupakan tumor yang cukup sering terjadi.


- American Cancer Society (2007), jenis ini merupakan penyebab kematian akibat kanker terbesar k
eempat pada laki-laki, dan terbesar ketiga pada perempuan
- inggris diperkirakan 6000 kasus baru karsinoma pankreas per tahun.
- Padmomartono 2005
- RSUP Dr. Hasan Sadikin tahun 1976-1979 terdapat 18 kasus karsinoma pankreas,
- RSUP Dr. Kariadi Semarang pada tahun 1985-1989 terdapat 24 kasus
- 1997-2004 terdapat 53 kasus,
- RSUP Dr. Sardjito Jogjakarta tahun 1990-1993 terdapat 15 kasus.
Con’t

- Karsinoma pankreas terjadi di caput pankreas (75%), di corpus (15%).


- Kanker pankreas sangat sulit untuk didiagnosa pada stadium awal
- gejala asimptomatik, lambat dengan pertumbuhan cepat sehingga disebut sile
nt killer.
- Karsinoma pankreas sifatnya agresif cenderung mengobstruksi duktus yang
berdekatan, pembuluh darah, dan struktur yang berdekatan seperti perivaskul
ar, perineural, dan penyebaran limfatik.
- Metastasis juga meluas sampai ke limfonodi, hepar dan peritoneum. Median s
urvival kira-kira 4 bulan setelah terdiagnosa dengan prognosis buruk.
DEFINISI TUMOR PANKREAS

Your Text Here

- Kanker pankreas : neoplasma ganas yang berasal dari


perubahan sel pada jaringan pankreas.
- Tipe yang paling sering (95%) adalah adenokarsinoma
yang berasal dari komponen eksokrin pankreas.
- Minoritas berasal dari sel islet dan diklasifikasikan seb
agai tumor neuroendokrin.
- Neoplasma dari kelenjar eksokrin seperti pankreas bias
anya ganas.7,8
EPIDEMIOLOGI
76
ribu/100
ribu

43.140

- Eropa Barat : 76 ribu per 100 ribu pertahun kira-kira 2,5%


- Amerika : Kanker pankreas merupakan penyebab nomor empat
yang menyebabkan kematian dan ke delapan diseluruh dunia.
pria dibanding wanita 1,5 : 1 dengan usia antara 60-70 tahun.
- The American Cancer Society (2010) : 43.140 kasus baru (21.37
0 pria dan 21.770 wanita) terdiagnosa dan 36.800 orang menin
ggal karena kanker pankreas.
ANATOMI PANKREAS
FISIOLOGI PANKREAS

- Fungsi eksokrin dimana pankreas mensekresi 1-2 liter cairan alkaline (pH 7,0-
8,3) yang mengandung lebih dari 20 enzyme pencernaan yang berbeda.
- Sekresi distimulasi oleh hormon sekretin dan cholecystokinin (CCK) dan kerja
dari parasimpatetik vagal.
- Sekretin dan kolesistokinin disintesa, disimpan, dan dilepaskan dari sel muko
sa duodenum dengan rangsangan spesifik.
- Fungsi endokrin, pankreas memfasilitasi penyimpanan dan melepaskan insuli
n setelah makan dan memberikan suatu mekanisme untuk mobilisasi dan mel
epaskan glukagon selama periode fasting.
- Insulin dan glukagon sama dengan polipeptida pankreatik dan somatostatin d
iproduksi oleh sel islet Langerhans.10
Etiologi Tumor Pankreas

- Masih belum jelas.


- faktor eksogen (lingkungan) contohnya kebiasaan merokok, diet tinggi lemak
alkohol, kopi, dan zat karsinogen industri.
- Faktor endogen pasien seperti usia, penyakit pankreas (pankreatitis kronis da
n diabetes mellitus) dan mutasi genetik.
- Insiden kanker meningkat pada usia lanjut.1,8
Patofisiologi

Normal sel kuboid berkembang ke dalam flat hiperplasia (PIN


IA) (Mutasi gen KRAS 2 dan pemendekan telomere)

duktal hiperplasia dengan pseudostratified arsitektur (PIN


IB)

hiperplasia dengan atipia (PIN 2)

karsinoma insitu, (PIN 3)


Onkogen dapat teraktivasi

reaksi desmoplastik intense dan meluas mengobstruksi


duktus pankreatikus, kemudian ke hulu terjadi dilatasi
duktus dan atrophy parenkim.

Di ductus bilaris : stenosis, dilatasi biliar tree


GAMBARAN KLINIS
TUMOR PANKREAS

IKTERUS

Courvoisier
Sign
ORGANO
Nyeri
MEGALI
KoliK
Abdomen
- KEADAAN UMUM :
- GIZI KURANG, ANEMIK, IKTERIK
- ABDOMEN :
- TERABA MASSA PADAT DIEPIGASTRIK YANG TIDAK DAP
AT DIGERAKKAN KARENA BERADA DIRETROPERITONEU
M
- NODUL PERIUMBILIKUS, TROMBOSIS VENA
- PENDARAHAN GI TRACT
- EDEMA TUNGKAI
PEMERIKSAAN
PENUNJANG
(LABORATORIUM

• Terdapat kenaikan serum


Lipase, amilase, glukosa dan
Bilirubin
• Anemia dan
Hipoalbuminemia
PEMERIKSAAN USG
• massa hipoekoik dimana
morfologi kelenjar menjadi rusak.
Massa homogen biasanya lebih
terlihat dibanding massa yang
heterogen.
- ENDOSKOPISONOGRAFI
- massa hipoekoik dengan atau
tanpa batas yang jelas, disert
ai kontur yang irreguler.
Intravascularsonography (IVUS)

- v. Porta : tampak bersatu dengan dinding vena dan/atau menonjol kedala


m lumen, dan jika tumor menempel pada dinding vena tanpa dipisahkan
oleh jaringan normal diantaranya.
- Pankreas normal tampak sebagai jaringan dengan intensitas echo sedan
g
- lemak periporta dan dinding vena porta tampak hiperechoic
CT SCAN

massa yang hipodens, poorly enhance fokal area dibanding jari


ngan yang pankreas normal pada pemberian kontras CT
MRI
hipointensia pankreas normal pada sekuens penekan lemak
tertimbang T1, menunjukkan peningkatan peningkatan pada
fase arteri, dan menunjukkan peningkatan progresif pada
sekuens tertunda. Fitur MRI ini terkait dengan sifat fibrotik
tumor.
ERCP

• striktur dan
penyumbatan duktus
pankreatikus dengan
terputusnya cabang ke
lateral serta duktus
biliaris.
• Tumor dapat
mengalami nekrotik dan
kontras mungkin dapat
masuk ke dalam tumor.
Striktur karena
keganasan dapat
menyerupai striktur
karena proses jinak.
• Kanker Pankreas
90% dari duktus,
dimana 75% bentuk
klasik
adenokarsinoma sel
duktal yang
memproduksi musin.
• Adenokarsinom
duktus dengan
invansi vena, mirip
dengan gambaran
neoplasma
intraepitelial pankreas
(pancreatic
intraepithelial
Patologi Anatomi neoplasia (PanIN))
TATALAKSANA
BEDAH

Sebelum terapi bedah dilakukan,


- keadaan umum diperbaiki dengan memperbaiki nutrisi, anemia, dan dehidrasi
.
- Pada ikterus obstruksi total, dilakukan drainase empedu transhepatik (percuta
neous transhepatic billiary drainage, PTBD) sekitar satu minggu prabedah.
- Tindakan ini bermanfaat memperbaiki fungsi hati kuratif yang mungkin berhasi
l pada karsinoma hulu pankreas dan periampuler ialah pankreatiko- duodenek
tormi (Operasi Whipple).
Operasi Whipple

- tumor yang masih terbatas letaknya, karsinoma sekitar ampula Vater, duoden
um, dan duktus koledokus distal.
- insisi garis tengah dari xifoideus ke umbilikus atau melalui suatu insisi subkost
al bilateral.
- Hati, viscera dan permukaan parietal peritoneal dinilai secara menyeluruh.
- Omentum gastrohepatic dibuka dan area axis celiac diperhatikan bila ada pe
mbesaran kelenjar getah bening.
- Dasar dari mesokolon transversum di kanan pembuluh darah kolika mediana
dinilai bila ada penyebaran tumornya.
- Manuver kocher dilakukan dengan membedah di bagian belakang kaput panc
reas.
- Selanjutnya diperiksa juga melalui palpasi, vena dan arteri mesenterika superi
or.
- Penting juga untuk memperhatikan bila terjadi kelainan pada arteri hepatika, y
ang sebelumnya ditemukan pada 20% pasien.
- Dilanjutkan dengan mengamati porta hepatis.
- Pembesaran kelenjar getah bening yang bisa dihilangkan dan mengarah ke k
aput pankreas yang akan dikeluarkan, tidak menghalangi reseksi.
- Jika dalam tahap penilaian tidak ditemukan kontra indikasi prosedur whipple,
maka dimulailah fase reseksi.
- Pada tumor kaput pankreas yang tidak dapat dilakukan reseksi lagi karena invasi
keluar hulu (kaput) pankreas atau metastase limfe maka dilakukan tindakan palia
tif.
- Pada karsinoma pankreas yang sudah tidak dapat Bedah direseksi lagi karena in
vasi keluar hulu pankreas atau metastasis limfe, dilakukan prosedur paliatif.
- Prinsip pembedahan paliatif terdiri atas anastomosis bilioestif berupa koledokoye
yunostomi Roux-en-Y.
- Untuk sumbatan pada duodenum dilakukan gastroyeyunostomi.
Kemoterapi

- Kemoterapi pada kasus metastasis luas telah memberikan hasil yang kurang
memuaskan.
- Kemoterapi tunggal maupun kombinasi tidak berhasil memperpanjang usia pa
sien dan atu meningkatkan kualitas hidupnya.
- Kemoterapi utama (sering digunakan) : 5-fluorouracil (5- FU), mitomisin C dan
gemcitabine 1,2. 5-FU adalah analog pirimidin yang dapat menghambat sintesi
s asam deoksiribonukleat (DNA) dan asam ribonukleat (RNA).
- 5-fluorouracil dan mitomisin C dapat memperkecil besar tumor, akan tetapi ha
nya dapat memperpanjang usia pasien kurang lebih 20 minggu.
- Gemcitabine adalah deoxycytidine analog antimetabolit. Saat ini, gemcitabine
adalah kemoterapi standar pilihan untuk kanker pankreas.
- Gemcitabine dapat mengurangi keluhan (kontrol rasa nyeri), meningkatkan pe
nampilan dan berat badan pasien, akan tetapi perpanjang usia pasien hanya
bertambah sedikit (1-2 bulan) 1.
Radioterapi

kombinasi 5 fluorourasil (5 FU) dengan radioterapi, kemoradioterapi pre-operasi,


atau waktu operasi (intraoperative elektron beam radiation), masih dalam eksprim
ental
PROGNOSIS

Kemoterapi dan radioterapi biasanya tidak efektif Pada penderita yang mendapat
terapi bedah kuratif, didapatkan angka harapan hidup 1, 2, dan 5 tahun berturut -
turut 50 % , 30 % , dan kurang dari 10 % . Bila tumor tidak dapat direseksi, pende
rita umumnya meninggal dalam enam bulan, dan angka harapan hidup satu tahu
n kurang dari 10 %.

Anda mungkin juga menyukai