Tema 7

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 7

LEMBAGA PENDIDIKAN MA’ARIF NAHDLATUL ULAMA’

MI MIFTAHUL HUDA
TERAKREDITASI ”B”
DAHANREJO - KEBOMAS – GRESIK
Sekretariat : Jl. KH. Syafi’i Gg. II No : 02 NSM : 111235250126 NPSN : 60719042 Telp. 0313955948

PENILAIAN AKHIR SEMESTER ( GENAP ) TAHUN PELAJARAN 2023/2024


Mata Pelajaran : TEMATIK 7 Hari/Tanggal : …………………
Kelas : III (TIGA) Waktu : 60 Menit
Nama : …………………… Nilai : ............................

A. BERILAH TANDA SILANG (X) PADA HURUF A, B, C ATAU D PADA JAWABAN YANG BENAR!

1. Contoh teknologi pangan yang berperan penting agar makanan bisa tahan sampai waktu
beberapa lama adalah teknologi ….
a. Pengemasan b. Pemotongan c. Pelabelan d. Pemanisan

2.Kain sutera banyak digunakan menjadi bahan pembuatan pakaian yang berharga tinggi. Kain
sutera berasal dari ….
a. Kapas sutera b. Ulat sutera c. Kayu sutera c. Emas sutera

3. Dengan adanya telepon maka manusia bisa saling berkomunikasi dengan ….


a. Semakin sulit b. Semakin mudah c. Semakin mahal d. Semakin kacau

4. Berikut ini yang termasuk alat transportasi tradisional adalah ….


a. Pesawat terbang b. Kereta api c. Kapal laut d. Dokar

5.
❶ ❷ ❸ ❹ ❺

Urutan yang benar pembuatan kain diatas adalah ….

a.3 – 2 – 1 – 5 – 4 b.3 – 4 – 1 – 5 – 2 c.1 – 5 – 3 – 2 – 4 d.1 – 5 – 4 – 3 – 2

6. Desi adalah seorang siswa yang punya sifat mampu memahami dan menghargai perasaan para
temannya. Sikap yang dipunyai Desi tersebut adalah ….
a. Jujur b. Simpati c. Tanggung jawab d. Tenggang rasa

7. Keberagaman pakaian adat yang ada di Indonesia harus membuat kita bangga. Hal yang perlu
dihindari menyikapi keberagaman pakaian adat yang ada di Indonesia adalah ….
a. Menyuruh semua orang memakai pakaian dari daerah kita
b. Melihat pameran pakaian adat yang diselenggarakan pemerintah
c. Membeli pakaian adat dari daerah lain
d. Memuji keindahan pakaian adat dari daerah lain

8. Anisa disukai banyak temannya, banyak temannya yang bisa terhibur hingga tertawa dengan
berbagai candaannya. Sikap yang dimiliki Anisa tersebut adalah ….
a. Humoris b. Pesimis c. Anarkis d. Puitis

9. Contoh sikap menghargai keberagaman berikut ini yaitu....

a.menolak ketika diajak kerja bakti di sekola


b.menolak diajak belajar kelompok dengan orang yang berbeda agama
c.menghormati teman yang berbeda suku
d.menghina teman yang warna kulitnya hitam

10. Salah satu manfaat yang bisa diperoleh jika kita mau menerima pendapat orang lain adalah
….
a. Menjadi cepat kaya b. Mempunyai sedikit teman
c. Menambah wawasan baru d. Tidak banyak ditanya orang

11.

Luas bidang di atas adalah …. persegi satuan.


a. 10 b. 9 c. 8 d. 7

12.

Berapa banyak simetri putar yang dimiliki bangun diatas ….

a.5 simetri putar b.7 simetri putar c.6 simetri putar d.4 simetri putar

13.
Volume air paling besar kedua terdapat pada wadah ….
a. A b. B c. C d. D
14.
Keliling dari bangun datar diatas adalah ....
a.38 cm b.37 cm c.36 cm d.35 cm

15.

Keliling dari bangun datar diatas adalah ....

a.46 cm b.47 cm c.38 cm d.23 cm

16.

Lengkapilah lirik lagu pada gambar diatas


a. Supaya jangan dimakan lalat b. Supaya dimakan lalat
c.agar tidak dimakan lalat d.agar tidak di hingapi lalat

17.

Lanjutan lagu diatas yang sesuai adalah ….

a. Di depan rumah kami setiap pagi b. Lewat tukang sayur langganan ibu
c. Dijualnya sayur dengan rumahnya c. Sayur sayur sayur

18.

Gambar diatas merupakan contoh gerakan ….


a. Gerakan menjemur b. Gerakan menenun 1
c. Gerakan menenun 2 d. Gerakan memintal kapas

19. Untuk membuat model mobil-mobilan sederhana kita dapat memanfaatkan . . . .


a. kardus bekas b. papan plastik c. papan tripleks d. besi

20.
Gambar diatas merupakan contoh motif …
a.Motif Paqkollong Buqkuq b.Motif Paqpolloq Songkang
c.Motif Paqsulan Sangbua d.Motif Paqtangko Pattung

21. Berenang adalah olahraga yang bermanfaat, antara lain karena ….


a. Saat berenang semua otot ikut bergerak
b. Saat berenang kita bisa meminum air
c. Saat berenang kita bisa punya banyak teman
d. Saat berenang kita mendapatkan vitamin C

22. Gerakan mengambang di samping menggunakan alat bantu ….


a.papan luncur b.rompi renang c.ban renang d.sepatu renang
23. gambar tanda peringatan disamping artinya ….
a.Dilarang terjun dikolam dangkal b.Dilarang berenang sendiri
c.Tanda kedalaman air d.Dilarang terjun dikolam dangkal

24. agar selamat kita harus .... aturan yang ada di kolam renang
a.mengabaikan b.acuh tak acuh c.mematuhi d.melanggar

25. Gerakan pada gambar disamping merupakan contoh gerakan ….


a.meluncur b.mengambang c.menahan nafas d.berjalan
B. ISILAH TITIK-TITIK DIBAWAH INI DENGAN BENAR!
1. tehnologi pangan adalah....
2. Sebutkan masing- masing 3 alat transportasi modern dan tradisional!
3. sebutkan 2 nama kain adat yang kamu ketahui beserta asal daerahnya...
4. Sebutkan 3 hal negatif akibat dari adanya keberagaman sikap

5.
Hitunglah keliling dari bangun diatas!

6. simetri putar adalah ....


7. Sebutkan 2 motif hiasan toraja....

8.
Gerakan pada gambar diatas merupakan contoh gerakan ….

9.
tanda peringatan diatas mempunyai arti ….
10.Sebutkan 3 tindakan menjaga keselamatan orang lain pada saat dipantai!
C. JAWABLAH PERTANYAAN-PERTANYAAN BERIKUT INI DENGAN BENAR!
1.Sebutkan 3 manfaat dari perkembangan teknologi komunikasi
2. Manusia adalah makhluk yang membutuhkan orang lain agar bisa menjalani kehidupannya,
maka manusia disebut sebagai makhluk ….
3.

Jika air di gelas dituangkan ke dalam panci, hitunglah masing-masing volume air!
Panci paling banyak terisi air ___ = ___L
Panci paling sedikit terisi air ___ = ___ L
Pancin ___ dan ___sama volume airnya
4. Sebutkan Bahan – bahan untuk pembuatan mobil adalah ….
5. Sebutkan 4 upaya menjaga keselamatan diri saat beraktivitas di air

Anda mungkin juga menyukai