Aku Sayang Bumi

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 10

MODUL AJAR PAUD PEMBELAJARAN BERBASIS PROYEK

TEMA/ TOPIK : AKU SAYANG BUMI/ HASIL BUMIKU


“PROYEK TEMBAKAU”
DISUSUN OLEH: HERLINDA. K, S.Pd

AKU SAYANG BUMI

TOPIK
HASIL BUMIKU

KELOMPOK B (5-6
TAHUN)

TK DHARMA WANITA
LOSARI
Rencana Pembelajaran Proyek
Semester : 1 (Satu)
Minggu ke : 6
Kelompok : B (5-6 Tahun)
Moda : Luring

Rencana Kegiatan Proyek


Tema Topik

Aku sayang bumi Hasil bumiku Hari Pertama : Observasi lingkungan sekitar

 Jalan-jalan melihat tanaman tembakau di sawah dekat lokasi


sekolahan

 Mengamati setiap kegiatan pak tani memetik tembakau

 Ikut serta memetik tembakau dengan dibantu orang dewasa

Hari Kedua : Memilah daun tembakau

 Memilah daun tembakau (minali) yang tua dan muda dan


mengikat tiap kumpulan daun yang sesuai

 Menata daun tembakau yang sudah diikat sesuai kematangan


daun untuk di (imbu) beberapa hari sampai kematangan daun
yang diharapkan

Hari Ketiga : observasi alat pembuat tembakau

 Mengenal alat mesin rajangan, melihat gerakan orang dewasa saat


merajang tembakau

 Mengamati orang yang sedang nganjang, momot tembakau

Hari Keempat : Mari Berkreasi

 Menyiapkan alat dan bahan

 Membuat rigen

 Membuat keranjang

Hari Kelima : Mulai mempraktekan

 Menyiapkan peralatan untuk nganjang dan momot tembakau

 Belajar (nganjang) menata tembakau di rigen, dan belajar momot


tembakau dikeranjang
MODUL AJAR
 INFORMASI UMUM
Nama Herlinda Jenjang/Kelas TK/TK B
Kusmurdiyanti,S.Pd
Asal Sekolah TK Dharma Wanita Losari Mata Pelajaran -
Alokasi Waktu 5 pertemuan Jumlah Siswa 14 anak
180 Menit/Pertemuan
Model Luring
Pembelajaran
Profil Pelajar Bernalar kritis, kreatif,
Pancasila
Fase Fondasi
Tema/SubTema/T Aku sayang bumi/Hasil Bumiku/ Tembakau
opik
Tujuan
Pembelajaran
- Anak menunjukkan rasa ingin tahu melalui kegiatan eksperimen dan
observasi

- Anak menunjukkan kemampuan kreatif


Kata Kunci 1. Daun
2. Tembakau
3. Mesin rajangan
4. Minali
5. Momot
6. Keranjang
7. Rigen
Deskripsi Umum Observasi lingkungan sekitar
Kegiatan  Jalan-jalan melihat tanaman tembakau di sawah dekat lokasi sekolahan
 Mengamati setiap kegiatan pak tani memetik tembakau Ikut serta memetik
tembakau dengan dibantu orang dewasa

Memilah daun tembakau


 Memilah daun tembakau (minali) yang tua dan muda dan mengikat tiap
kumpulan daun yang sesuai
 Menata daun tembakau yang sudah diikat sesuai kematangan daun untuk di
(imbu) beberapa hari sampai kematangan daun yang diharapkan

Observasi alat pembuat tembakau


 Mengenal alat mesin rajangan, melihat gerakan orang dewasa saat merajang
tembakau
 Mengamati orang yang sedang nganjang, momot tembakau

Mari Berkreasi
 Menyiapkan alat dan bahan
 Membuat rigen
 Membuat keranjang

Mulai mempraktekan
 Menyiapkan peralatan untuk nganjang dan momot tembakau
 Belajar (nganjang) menata tembakau di rigen, dan belajar momot tembakau
dikeranjang
Alat dan Bahan  Sarana : Loose Parts disekitar lingkunganrumah, Tanaman disekitar rumah
 Prasarana/sumber belajar : Buku Cerita gambar dan vidio
Sarana Prasarana
Ruang Kelas, Halaman Sekolah, Rumah anakmasing-masing, sawah

A.KOMPONEN INTI
Bercerita/Berdiskusi gambar

Sumber Observasi langsung ke sawah


Buku cerita bergambar
Video proses pengolahan tembakau

1. Peta Konsep

sawah
tanam
petik
tembakau
tembakau
proses

olah alat

praktek

2. Curah Ide Kegiatan


Berisi variasi kegiatan yang dapat dikembangkan dari peta konsep, misalnya :
a. Kegiatan awal yang dapat memantik ide atau imajinasi anak seperti:
1) Mengajak anak langsung ke sawah melihat pak tani bekerja menanam tembakau
2) Menonton buku cerita bergambar dengan judul “PAK TANI TEMBAKAU”
b. Kegiatan Main
Observasi kegiatan
Menyiapkan alat dan bahan Praktek
Bercerita tentang kegiatan eksperimen yang telah dilakukan
c. Pemahaman Bermakna :
1) Tanaman merupakan tumbuhan yang sengaja untuk ditanam dan dirawat agar mendapatkan hasil
2) Tembakau adalah tanaman yang hidup disawah maupun tegal
3) Tembakau merupakan tanaman komoditas didaerah sekitar sekolah yang musiman ditanamnya.
d. Pertanyaan pemantik
1) Apa itu tembakau?
2) Alat apa saja yang digunakan untuk mengolah tembakau?
3) Bagaimana caranya mengolah tembakau?
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
TK DHARMA WANITA LOSARI TAHUN AJARAN 2022/2023

Kelompok/ Usia : B/ 5-6 Tahun


Tema/sub tema/topik : Aku Sayang Bumi/Hasil bumiku /Tembakau
Semester/Minggu : 1/6
Hari/Tanggal : Senin/22 Agustus 2022

Tujuan Kegiatan:
1. Anak menunjukkan rasa ingin tahu melalui kegiatan eksperimen danobservasi tentang tanaman
tembakau.
2. Anak menunjukkan kemampuan kreatif dalam bereksperimen

Alat dan bahan: Tanaman tembakau


Prasarana/sumber belajar : sawah dan buku cerita bergambar

Pembiasaan Kegiatan Pagi : 30 Menit


Upacara bendera

Kegiatan:
Pendahuluan : 30 menit
 Salam dan Doa
 Menyanyi : lagu tembakauku
 Membuat kesepakatan sebelum melakukan kegiatan

Inti : 90 menit
 Bermain ke sawah melihat pak tani
 Melihat buku cerita bergambar “PAK TANI TEMBAKAU”

Kegiatan main :
 Menyiapkan alat dan bahan
 Menyebutkan macam peralatan yang digunakan untuk kegiatan belajarobservasi tentang tanaman
tembakau
 Praktek memetik tembakau
 Bercerita tentang kegiatan eksperimen yang telah dilakukan

Penutup : 30 menit
 Menanyakan kegiatan main yang telah dilakukan oleh anak
 Refleksi perasaan dan apresiasi
 Anak menceritakan perasaannya ketika bermain.
 Guru memberi apresiasi spesifik sebagai penghargaan terhadap keterlibatan (usaha, pemecahan
masalah, keinginan untuk berpartisipasi, keinginan bekerjasama, komunikasi, dll) yang dilakukan
anak hari ini.
 Menguatkan konsep yang telah didapatkan anak selama bermain.
 Membahas secara singkat hal-hal yang dimainkan anak.
 Beberapa anak dapat menceritakan karya yang dibuat.
 Teman lain boleh memberikan komentar.
 Menyanyi dan Berdoa

Mengetahui,
Kepala TK Dharma Wanita Losari Guru Kelompok B

KUSRI WAHYUNI,S.Pd.AUD HERLINDA KUSMURDIYANTI,S.Pd


NIP. 19700210 200801 2 010
6. Refleksi Guru dan Peserta Didik
Melakukan evaluasi berdasarkan pada asesmen pembelajaransehingga didapatkan informasi untuk
digunakan meningkatkankualitas pembelajaran yang selanjutnya.
Guru memikirkan pembelajaran yang telah dilakukannya dengan beberapa pertanyaan:

• Apa yang diminati anak ketika eksplorasi tentang tembakau? mengapa?

• Kegiatan bermain apa yang kurang diminati anak?mengapa?

• Kemampuan apa saja yang muncul pada anak?

• Alat dan bahan apa saja yang perlu saya tambahkan?

• Apakah proses pembelajaran membuat partisipasi yang tinggipada anak?

7. Asesmen

Guru melakukan observasi dan dokumentasi terhadap kegiatan bermainanak. Jumlah anak yang
didokumentasikan sesuai dengan kemampuan guru, misalnya 3 anak. Guru mendokumentasikan perilaku,
celoteh, karya dan kemampuan yang muncul pada anak berupa pencatatan, pemotretan aktivitas anak.

Contoh hasil karya dan analisis capaian


Kegiatan : Melukis

Sumber foto : Guru

Kirana melukis menggunakan kuas kecil. Melukis bentuk garis lurus, garis miring, garis
lengkung, oval, lingkaran, titik. Melukis bentuk mirip huruf. Warna cat yang digunakan
kuning, biru, merah. “Ini mataharinya sedang senyum,” kata Kirana.
Analisis capaian
Jati Diri
• Mengenali ekspresi emosi
Dasar Literasi dan STEAM
• Menyampaikan arti lukisan yang dibuat
• Mengenali bentuk huruf

8. Rencana Tindak Lanjut Kelas :


Guru akan menyiapkan kegiatan main keesokan hari berdasarkancatatan tindak lanjut. Untuk kelengkapan
bahan dapat menyesuaikan dengan kebutuhan anak. Contoh :
1) Membaca buku tentang PAK TANI TEMBAKAU
2) Memberi tantangan menulis cerita karya untuk anak yang sudahdapat menulis sendiri, dan lain
sebagainya
9. Pelibatan Orang Tua
Beberapa hal yang dapat dilakukan orang tua untuk mendukungproses pembelajaran anak antara lain:
1) Orang tua dapat mengajak anak untuk mengeksplorasi tembakau
2) Orang tua dapat mengajak anak untuk mencari tahu lebih jauh tentang tembakau dari sumber-sumber
lain.
3) Orang tua dapat menjadi volunteer atau nara sumber tentangtembakau.
Contoh dokumentasi
saat pembelajaran

Anda mungkin juga menyukai