RPL Daring Wahyu Munandar
RPL Daring Wahyu Munandar
RPL Daring Wahyu Munandar
1. Tujuan Layanan
Dengan melihat materi di power point Peserta didik/konseli dapat menganalisis faktor-faktor apa
saja yang bisa membuat belajar menjadi efektif dan efisien di masa new normal
Kelas : .............................................
Petunjuk :
1. Beri tanda centang ( √ ) pada kolom skor sesuai dengan diri Anda.
2. Kolom skor angka 1= Kurang, 2= Cukup, 3= Baik, 4= Sangat baik
SKOR
NO PERNYATAAN
1 2 3 4
1 Saya memahami dengan baik tujuan yang diharapkan
dari materi yang disampaikan
2 Saya memperoleh banyak pengetahuan dan informasi
dari materi yang disampaikan
3 Saya menyadari pentingnya bersikap sesuai dengan
materi yang disampaikan
4 Saya meyakini diri akan lebih baik, apabila bersikap
sesuai dengan materi yang disampaikan
5 Saya dapat mengembangkan perilaku yang lebih
positif setelah mendapatkan materi yang disampaikan
6 Saya dapat mengubah perilaku sehingga kehidupan
saya menjadi lebih teratur dan bermakna
JUMLAH
TOTAL SKOR
........................., ............
Mengetahui
................................ ...................................