RMK 4 - Kelompok 2 - Teori Akuntansi (Gaap-Pabu) PDF
RMK 4 - Kelompok 2 - Teori Akuntansi (Gaap-Pabu) PDF
RMK 4 - Kelompok 2 - Teori Akuntansi (Gaap-Pabu) PDF
RMK
GAAP / PABU
(Dosen Pengempu : I Putu Budi Anggiriawan SE, M. Si, CPA)
Oleh
Kelompok 2:
2) Komponen-Komponen Pelaporan
Laporan keuangan berikut ini:
a. Neraca.
b. Laporan laba rugi komprehensif.
c. Laporan perubahan ekuitas.
d. Laporan perubahan posisi keuangan yang dapat disajikan berupa
laporan arus kas atau laporan arus dana.
e. Catatan dan laporan lain serta materi penjelasan yang merupakan
bagian integral dari laporan keuangan.
3) Pengukuran akuntansi
a. Konsep Matching.
b. Penggabungan usaha menggunakan motede penyatuan kepentingan
atau pooling of interest dan metode pembelian (purchase).
c. Goodwill yang timbul akibat akuisisi dikapitalisasi dan diamortisasi
dalam 5 tahun paling lama 20 tahun.
d. Jumlah nilai buku yang melampaui nilai wajarnya dibebankan ke laba
atau earning.
e. Joint venture menggunakan metode ekuitas.
3) Pengukuran Akuntansi
Aturan pengukuran akuntansi di Amerika Serikat mengasumsikan
bahwa suatu entitas usaha akan terus melangsungkan usahanya. Pengukuran
dengan dasar akrual sangat luas dan pengakuan transaksi dan peristiwa
sangat tergantung pada konsep penanding.
Struktur PABU di Indonesia memiliki 3 fondasi yang berbeda
dengan Amerika Serikat yang hanya memiliki 1 fondasi saja. 3 fondasi itu
ialah UUD’45, Konsep Dasar, Kerangka Acuan Pelaporan Finansial
Indonesia. Sama dengan GAAP/PABU yang berlaku di Amerika Serikat,
makin keatas dan kekanan maka tingkat otorisasinya semakin melemah.
Urutan tingkat otorisasi dari yang terkuat hingga terlemah sebagi berikut:
a. PSAK (Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan)
b. ISAK (Interpretasi)
c. Buletin Teknis
d. Peraturan Pemerintah Untuk Industri, khususnya industry yang
memiliki transaksi khusus, contohnya: industi perkebunan.
e. Pedoman/Praktik Akuntansi Industri
f. Simpulan Riset Akuntansi
g. Praktik, konvensi, dan kebiasaan akuntansi/pelaporan yang sehat,
contohnya: kebiasaan, kesepakatan (konvensi) tentang letak D/K.
h. Buku teks ajar, artikel, dan pendapat ahli.
DAFTAR PUSTAKA