Form Berita Acara
Form Berita Acara
Form Berita Acara
SUBCONTRACT TYPE
Piping Work Package PIF - 10
No Kontrak : 922/SPK-CYTR/VII/2022
Tanggal : 9 Agustus 2022
Lokasi : Refinery Unit RU V Balikpapan
Kalimantan Timur
Perihal : Penagihan Prestasi Bulan Agustus
NAMA AMSAL
POSISI SITE MANAGER PROJECT MANAGER
PARAF
Pada hari ini Selasa Tanggal 9 Bulan Agustus Tahun 2022, Kami yang bertanda tangan di bawah ini :
I. Nama :
Jabatan :
CV/PT : PT CITRA YALA TAMA RAYA
Alamat :
Untuk selanjutnya disebut sebagai pihak PERTAMA
II. Nama
Jabatan
CV/PT : PT PERURI PROPERTY
Alamat
Untuk selanjutnya disebut sebagai pihak KEDUA
Dengan ini menyatakan :
I. Kedua belah pihak telah menyetujui dan sepakat bahwa
a. Pekerjaan : Piping Work Package PIF - 10
b. Lokasi : Refinery Unit RU V, Balikpapan Kalimantan Timur
c. Owner : PT PERTAMINA BALIKPAPAN
d. Pemberi Tugas : PT CITRA YALA TAMA RAYA
e. Kontraktor Pelaksana : PT PERURI PROPERTY
f. Surat Perintah Kerja : 922/SPK-CYTR/VII/2022
g. Nilai Kontrak : Rp. 10.002.893.715
Prestrasi pekerjaan telah mencapai kemajuan sebesar 5,10 %, dan dibayarkan 5 %. Berdasarkan syarat-syarat khusus
kontrak (SSKK), maka pihak kedua berhak menerima angsuran/pengembalian uang muka kerja sebesar 5 % dari nilai
kontrak dari pihak pertama dengan nilai yaitu :
Nilai Angsuran Tagihan 5 % : Rp. 500.144.686
PPN 11 % : Rp. 55.015.915 +