Tema 4 Bu Siska

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KOTA PALU

. Ya DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


UPT DINAS PENDIDIKAN WILAYAH 2
SD INPRES 2 BESUSU
KECAMATAN PALU TIMUR
Alamat : Jl. Wahidin N0. 33 Palu

SOAL ULANGAN AKHIR SEKOLAH ( UAS )

TEMA : IV (Kewajiban dan Hakku)


KELAS : III (Tiga)
HARI/TGL :
SEMESTER : I (Satu)
TAHUN PELAJARAN : 2022/2023
NAMA : …………………………..

A. Pilihlah salah satu jawaban yang dianggap benar dengan memberi tanda silang (x) pada huruf a, b, c
dan d!
1. Kewajiban kita saat melihat teman bertengkar adalah …..

a. Memisahkan mereka c. Pura – pura tidak tahu


b. Membela salah satu

2. Berikut yang menunjukan hak bertetangga adalah …

a. Mengerjakan PR c. Mendapatkan ketentraman


b. Mengantarkan ibu ke pasar

3. Mengikuti upacara bendera merupakan ….. di sekolah.

a. Hak c. Kewajiban
b. Hukuman

4. Cara mensyukuri kesehatan tubuh yaitu …

a. Malas berolahraga c. Makan makanan bergizi


b. Memperbanyak tidur

5. Kewajiban sebagai pelajar di sekolah adalah ….

a. Mencatat pelajaran c. Bermain kelereng


b. Menjaga adik

6. Kewajiban kepada teman di sekolah adalah ….

a. Mencatat pelajaran c. bermain kelereng


b. Menjaga adik

7. Yang merupakan kewajiban sebagai warga Negara adalah

a. Menaati aturan lalu lintas


b. Tidur di kelas
c. Berwisata ke luar negeri

8. Ibu kebingungan karena gula pasir habis sedangkan adik menangis.


Masalah tersebut dapat di atasi dengan ….

a. Saya membelikan ibu gula pasir c. saya pergi bermain


b. Saya membersihkan kandang ayam

9. Adikmu belajar menggambar. Gambar adikmu kurang bagus


Saran yang dapat kamu sampaikan adalah …

a. Sebaiknya kamu berikan warna agar gambarmu lebih bagus


b. Gambarmu tidak bagus
c. Lebih baik kamu tidak usah menggambar

10. Kulihat kuwaci berserakan di lantai kelas. Masalah teresebut dapat di atasi dengan …

a. Mencuci c. menyapu
b. mengelap

11. Rio melihat banyak jentik nyamuk di kolam . yang seharusnya dilakukan Rio adalah …

a. Menambah air di kolam c. member pupuk


b. Menguras air kolam

12. Fahri sakit perut setelah membeli jajan sembarangan. Saran yang dapat kamu
kemukakan adalah …

a. Sebaiknya kamu ikut aku c. mari kita pulang bersama


b. Sebaiknya kamu tidak jajan sembarangan

13. “sebaiknya kamu luruskan kakimu agar tidak kesemutan.”


Saran tersebut tepat untuk …

Anda mungkin juga menyukai