Laporan PKL TKJ Nurlita A
Laporan PKL TKJ Nurlita A
Laporan PKL TKJ Nurlita A
DI
MEDIA COMPUTER
Disusun Oleh:
Nisn : 0038617196
LEMBAR PENGESAHAN
1
Laporan Praktik Kerja Lapangan ini telah diperiksa dan disetujui oleh
Mengetahui,
2
KATA PENGANTAR
Puji syukur kami panjatkan kehadiarat Allah SWT.yang telah melimpahkan Rahmat
dan hidayah-Nya, sehingga kami dapat menyelesaikan Laporan Kegiatan Praktik Kerja
Seiring pelaksanaan kegiatan Prakerin dan sampai ketahap penulisan laporan, saya telah
banyak dibantu dan dibimbing dari berbagai pihak, maka pada kesempatan kali ini saya ingin
PEKALONGAN
2. Kepada Orang tua saya ( NARTI dan SUGIRI ) yang telah memberikan dukungan
Akhir kata, Saya berharap laporan ini bermanfaat bagi saya dan pembaca,serta
menjadi semangat dan motivasi bagi rekan-rekan yang akan melaksanakan PKL.
NURLITA AGUSTIN
DAFTAR ISI
3
LembarPengesahan............................................................................... 1
Kata Pengantar...................................................................................... 2
Daftarisi.................................................................................................. 3
BAB I PENDAHULUAN
1. LatarBelakang...........................................................................
2. Tujuan........................................................................................
BAB II PEMBAHASAN
1. Kesimpulan................................................................................
2. Saran...........................................................................................
3. Daftar..........................................................................................
4. Lampiran....................................................................................
4
BAB I
PENDAHULUAN
1. LATAR BELAKANG
inspiratif, menyenangkan, menantang, dan memotivasi peserta didik. Selain itu proses
memberikan peluang bagi pengembangan prakarsa dan kemandirian sesuai dengan minat,
disesuaikan dengan karakteristik program keahlian yang berada pada bidang keahlian
yang dilakukan di sekolah/madrasah, di dunia kerja (Dunia Usaha dan Dunia Industri,
Praktik Kerja Lapangan yang selanjutnya disebut PKL adalah kegiatan pembelajaran
yang dilakukan di DUDI dan/atau lapangan kerja lain untuk penerapan, pemantapan, dan
tujuan utamanya selain untuk memperkuat penguasaan kompetensi teknis sesuai dengan
5
“keduanikerjaan”, dalam rangka membangun pribadi peserta didik yang berkarakter. Hal
tersebut sesuai dengan Peraturan Presiden Nomor 87 Tahun 2017 tentang Penguatan
“Penyelenggaraan PPK pada Satuan Pendidikan jalur Pendidikan Formal dilakukan secara
Pengintegrasian PPK dalam pelaksanaan PKL sangat penting karena diharapkan dapat
mendukung dalam membangun dan membekali peserta didik menjadi generasi emas
Indonesia Tahun 2045 dengan jiwa Pancasila dalam menghadapi dinamika perubahan di
nilai jujur, disiplin, bekerja keras, kreatif, mandiri, rasa ingin tahu, menghargai prestasi,
Program PKL sangat penting dalam rangka memberikan bekal kemampuan nilai-nilai
positif kepada peserta didik, oleh karena itu perlu dibuat suatu pedoman yang betul-betul
dapat dihjadikan acuan oleh semua yang terlibat dalam pelaksanaanya, sesuai dengan
pernyataan pada Pasal 4 Standar Proses Pendidikan Dasar dan Menengah yang dinyatakan
bahwa pelaksanaan pembelajaran di DUDI berupa Praktik Kerja Lapangan diatur lebih
sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Peraturan Pemerintah Nomor
13 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun
6
3. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan
Penyelenggaraan Pendidikan.
Indonesia (KKNI).
Pendidikan Karakter.
Kejuruan dalam Rangka Peningkatan Kualitas dan Daya Saing Sumber Daya Manusia
Indonesia.
Program PKL disusun bersama antara SMK dan DUDI yang menjadi Institusi/Industri
Pasangan (IP) dalam pelaksanaan PKL untuk memenuhi kebutuhan peserta didik sebagai
peserta PKL, sekaligus merupakan wahana berkontribusi bagi DUDI terhadap upaya
peningkatan kualitas pendidikan di SMK. Tujuan PKL antara lain sebagai berikut.
7
1. Memberikan pengalaman kerja langsung (real) kepada peserta didik dalam rangka
menanamkan (internalize) iklim kerja positif yang berorientasi pada peduli mutu
yang tumbuh dan diperlukan oleh masyarakat, khususnya di dunia kerja yang
ditekuni.
3. Menanamkan etos kerja yang tinggi bagi peserta didik untuk memasuki dunia kerja
4. Memenuhui hal-hal yang belum dipenuhi di sekolah agar mencapai keutuhan standar
kompetensi lulusan.
Pendidikan Sistem Ganda (PSG) antara SMK dan Institusi Pasangan yang
memadukan secara sistematis dan sistemik program pendidikan di sekolah (SMK) dan
langsung (real) dalam rangka menanamkan iklim kerja positif yang berorientasi pada
c. Menambah dan meningkatkan kompetensi serta menamkan etos kerja yang tinggi
8
d. Memperkuat kemampuan produktif sesuai dengan kompetensi keahlian yang
dipelajari.
a. Terjalinnya hubungan kerja sama yang saling menguntungkan antara sekolah dengan
salah satu bentuk implementasi Peraturan Presiden Nomor 87 Tahun 2017 tentang
a. Dunia Kerja ( DUDI ) lebih dikenal oleh masyarakat, khususnya masyarakat sekolah
b. Adanya masukan yang positif dan konstruktif dari SMK untuk perkembangan DUDI.
c. Dunia kerja/DUDI dapat mengembangkan proses dan atau produk melalui optimalisasi
peserta PKL.
9
d. Mendapatkan calon tenaga kerja yang berkualitas sesuai dengan kebutuhannya.
e. Meningkatkan citra positif DUDI karena dapat berkontribusi terhadap dunia pendidikan
4. RuangLingkup
h) Merakit computer
i) Menginstalasi PC
jaringan
m) Melakukan perbaikan dan setting ulang koneksi jaringan berbasis local / LAN
10
q) Administrator Jaringan / Networking Administrator Level1/Dasar
berbasis luas
11
BAB II
PEMBAHASAN
1.Profil Perusahaan
Mediacefo
ses dan Media Foto. kami bergerak di bidang jasa dan jual beli barang di bidang
Awal berdiri pada tahun 2010, bermula dari kursus komputer dan jasa service kom-
Alamat :
Sukadana
Lampung Timur
Indonesia
MEDIA COMPUTER
Media Computer merupakan tempat diamana anda bisa service komputer,
12
nan Sutrasno Desa Sukadana Ilir, Kecamatan Sukadana Kabupaten Lam-
pung Timur
terutama pendidikan. pendidikan akan pengetahuan teknologi tidak bisa di pungkiri bahwa
menusia saat ini membutuhkan teknologi. oleh karenanya Media Courses hadir menyediakan
pembelajaran seperti :
Operator Komputer
Service Komputer
Desain Komputer
Desain PhotoShop
Desain CorelDraw
Editing Video
13
Komputer for Kids
MEDIA FOTO
juga menyediakan :
STRUKTUR PERUSAHAAN
Pemilik Toko
YOGA PRATOMO
Sekretaris Karyawan
dokumen berupa laporan, surat menyurat, tabel, grafik dan masih banyak lagi.
14
#Tampilan Microsoft Word
Microsoft Word banyak sekali kegunaannya, tetapi terkadang masih banyak orang yang men-
ganggap Microsoft Word hanya untuk membuat surat menyurat / laporan saja. Berikut ini be-
Untuk membuat tulisan dengan huruf bervariasi menggunakan menu Word Art
Untuk membuat dokumen berbingkai mengunggakan menu Page Border Dan lain-lain
15
#Bagian Bagian Microsoft Word
Microsoft Word dibagi menjadi beberapa bagian. Bagian-bagian tersebut mempunyai fungsi
masing-masing. Berikut ini adalah uraian bagian-bagian dari Microsoft Word 2019.
Title Bar
yang Title bar terletak bagian paling atas layar berisi judul dokumen yang berada di
tengah, tombol close, minimize dan maximize di sebelah kanan, tombol save, redo
Tombol Maximize untuk menampilkan dokumen ke ukuran maximal atau pas ke la-
yar monitor
16
Menu Bar
Menu Bar terletak di bawah Title Bar. Menu Bar berisi menu-menu dengan Tool Bar
per menu nya.
bar kerja dengan judul yang berbeda atau mengkloning atau menggandakan doku-
dokumen dengan jenis file yang berbeda misalnya pdf, untuk menutup dokumen, un-
tuk membuka file / dokumen yang ada atau pernah dibuat, untuk membuat baru lem-
bar kerja / dokumen, untuk mengetahui info dari file / dokumen yang sedang dibuat.
Contoh submenu yang terdapat di File yaitu Home, New, Open, Info, Save, Save As,
Menu Home berisi beberapa kolom antara lain : Kolom Font berisi menu-menu yang
berfungsi untuk mengedit font seperti mengganti jenis font, mengatur ukuran font,
menu Bold/Italic/Underline, warna font, dan lain sebagainya. Kolom Clipboard berisi
menu Copy, Cut, Paste dan Format Painter. Kolom Paragraph berisi menu-menu un-
tuk membuat penomoran, bullet, pengaturan margin, dan lain-lain. Kolom Styles
17
berfungsi untuk membuat kreasi pada huruf. Terakhir kolom Editing yang berfungsi
Pada menu Insert berisi kolom Tables ( untuk membuat table ), Illustrations ( untuk
menyisipkan gambar, shapes, chart dan lain-lain ), Add-Ins, Media, Links, Pages,
Comments, Header & Footer ( untuk menyisipkan catatan atau catatan kaki pada
Menu Design Berisi kolom Page Background ( untuk memberi background, membuat
Kolom pada menu Layout adalah Arrange, Page Setup ( berfungsi untuk mengatur
Table of Contents, Footnotes ( untuk membuat catatan kaki ), Smart Lookup Re-
Menu Mailings memiliki kolom Write & Insert Fields, Preview Results, Finish, Create
Kolom Tracking, Changes, Compare, Protect, Hide Ink, Proofing, Accessibility, Lan-
Menu View berisi kolom Views, Page Movement, Show, Zoom, Window, Macros,
18
BAB III
PENUTUP
1. Kesimpulan
Pembelajaran di dunia kerja adalah suatu strategi yang memberi peluang peserta
mengalami proses belajar melalui bekerja langsung pada pekerjaan. Dengan adanya
praktik langsung di lingkungan dunia kerja yang langsung dibimbing oleh pihak industri.
2. Saran
bagi diri saya sendiri.Saya berharap semoga laporan ini berguna bagi kita semuanya dan
1) Saya mendapatkan banyak manfaat, baik itu Pengalaman, Pengetahuan, dan semua
Demikian saya ucapkan terima kasih banyak kepada semua pihak yang telah mem-
bantu dan membimbing dalam pelaksanaan Prakerin, khususnya kepada pembimbing In-
NURLITA AGUSTIN
19
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN
20
Gambar memasang Baut
21