LKPD Himpunan P1

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 7

HIMPUNAN Pertemuan-2

Materi Pokok : Konsep Himpunan, Penyajian Himpunan, Himpunan Semesta,


Himpunan Kosong Dan Diagram Venn
Sekolah : MTs Al-Multazam
Kelas / Semester : Tujuh (VII)/Ganjil
Waktu : 80 Menit

Nama Anggota Kelompok:


1.
2.
3.
4.
5.

Setelah mengerjakan lembar kerja ini, peserta didik diharapkan


mampu:
1. Menyatakan syarat agar setiap kumpulan objek bisa menjadi
sebuah himpunan.
2. Menyatakan anggota dari suatu himpunan.
3. Menyajikan sebuah himpunan dalam beberapa cara.

Petunjuk pengisian Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)

1. Bersama kelompokmu, pahami petunjuk menemukan konsep dan


melakukan kegiatan dalam LKPD yag diberikan
2. Bersama kelompokmu, selesaikan permasalahan yang terdapat
dalam petujuk kegiatan dalam LKPD
3. Apabila terdapat petujuk dan permasalahan yang kurang jelas,
silahkan tanyakan kepada guru
4. Gunakan lembar yang tersedia untuk menulis langkah
penyelesaian permasalahan dan untuk menggambar sketsa
masalah yang diberikan
HIMPUNAN Pertemuan-2

MASALAH 1

Bu Guru ingin mendata apa saja alat tulis yang dibawa oleh siswa/i
kelas VII. Karena banyak sekali siswa/i kelas VII, Bu Guru
mengalami kesulitan dalam mendatanya. Sekarang Coba Kalian bantu
Bu Guru untuk mendata. Perhatikan alat tulis berikut!

Nah sekarang bantu Bu Guru menuliskan alat tulis apa saja


yang ada di dalam kotak pensil kalian.

1.
2.
3.
4.
5.
Selain benda yang telah kalian sebutkan tadi, masih adakah
benda di dalam kotak pensil kalian yang bukan merupakan alat
tulis? Jika masih ada, sebutkan.

1.
2.
3.
HIMPUNAN Pertemuan-2

AKTIVITAS 1

Setelah membantu Bu Guru, kalian telah mengetahuii


kumpulan/kelompok alat tulis. Sekarang coba kalian tuliskan
contoh dalam kehidupan kalian baik di sekolah ataupun di
rumah yang bisa dinyatakan sebagai suatu kumpulan dan
tentukan anggotanya.

1.

2.

3.

4.

5.

AKTIVITAS 2
HIMPUNAN Pertemuan-2

Dapatkah kalian menentukan secara pasti anggota yang berasal dari:


1. kumpulan murid-murid yang tinggi di kelasmu.
2. kumpulan benda-benda yang mahal.
3. kumpulan guru-guru yang berpenampilan rapi di sekolahmu.
4. kumpulan bunga yang harum.
Mengapa?

..............................................................................................................

Jadi, menurut kalian kumpulan-kumpulan yang ada pada aktivitas 2 termasuk kedalam himpunan
atau bukan himpunan? Mengapa?

......................................................................................................................................................

Kesimpulan

Dengan bahasa kalian sendiri, coba kalian tuliskan apa yang dimaksud dengan himpunan dan
bukan himpunan. Berikan satu contoh himpunan dan bukan himpunan serta tentukan anggota-
anggotanya.

Apa syarat suatu kumpulan dapat dinyatakan sebagai himpunan?


HIMPUNAN Pertemuan-2

MASALAH 2

Bu Guru ingin menuliskan Contoh kumpulan hewan berkaki 4 dengan menggunakan


kata-kata, notasi pembentuk himpuanan, dan mendaftar dimana kumpulan tersebut
dinyatakan dengan A. Bantulah bu guru menuliskannya.

Agar Kalian dapat membantu Bu Guru, Perhatikan penjelasan


berikut!

Suatu himpunan biasanya diberi nama atau dilambangkan dengan huruf besar
(kapital) A, B, C, ..., Z. Adapun benda atau objek yang termasuk dalam
himpunan tersebut ditulis dengan menggunakan pasangan kurung kurawal {...}.

Contoh: A = {hewan berkaki dua}.

Setiap anggota atau elemen dari himpunan


dinotasikan dengan ϵ. sedangkan bukan anggota
himpunan dinotasikan dengan ∉.

Banyaknya anggota himpunan A dinyatakan dengan


n(A).

Suatu himpunan dapat dinyatakan

1. Dengan kata-kata
contoh: P = {bilangan prima antara 10 dan 40}.
2. Dengan notasi pembentuk himpuna
Contoh: P = {10 < x < 40, x ϵ bilangan prima}
3. Dengan mendaftar anggota-anggotanya
Contoh: P = {11, 13, 17, 19, 23, 29, 31, 37}
HIMPUNAN Pertemuan-2

Nah, sekarang kalian sudah dapat membantu Bu Guru.Bantulah

guru Kalian dengan sebaik-baiknya dengan menuliskan pada

tempat yang telah disediakan..

............................................................................................................................

............................................................................................................................

............................................................................................................................

............................................................................................................................

.............................................................................................................................

 Apakah Ayam termasuk ke dalam Himpuan yang kalian telah tuliskan?

............................................................................................................................

 Tentukan banyaknya anggota himpunan yan telah kalian tuliskan.

............................................................................................................................

Mari Berlatih!

1. Tuliskan 1 contoh Himpunan dan nyatakan anggotanya

dalam 3 bentuk penyajian himpunan.

2. Tuliskan 3 contoh bukan himpunan


HIMPUNAN Pertemuan-2

Selamat Mengerjakan

Anda mungkin juga menyukai