Lamaran Kerja

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 2

Kepada Yth :

Kepala Pimpinan

Di -
Tempat

Dengan Hormat,

Saya yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : Dwinda Mulya Sari


Tempat / Tanggal Lahir : Tanjung Agung Utara, 20 Agustus 1997
Alamat : Jl. Mandi Api II No. 858 Rt. 18 Rw. 06 Kel. Srijaya Kec.
Alang-Alang Lebar Palembang
No. Handphone : 0821-7664-7370
E-mail : [email protected]
Pendidikan Terakhir : Strata 1 Farmasi

Dengan ini saya mengajukan permohonan kepada Bapak / Ibu pimpinan untuk dapat diangkat
sebagai Tenaga Farmasi di tempat yang ibu bapak pimpim.

Sebagai bahan pertimbangan, bersama ini saya melampirkan berkas, sebagai berikut :

1. Surat Lamaran Kerja


2. Daftar Riwayat Hidup
3. Foto 3x4 (2 lembar)
4. Foto copy Ijazah terakhir
5. Foto copy Transkrip Nilai
6. Foto copy Surat Tanda Registrasi Tenaga Teknis Kefarmasian (STRTTK)
7. Sertifikat pendukung

Demikian Permohonan ini saya buat, saya berharap semoga Bapak/Ibu berkenan dapat
mempertimbangkannya. Atas perhatiannya saya ucapkan terima kasih.

Hormat Saya

(Dwinda Mulya Sari)


Daftar Riwayat Hidup

Data Pribadi :

Nama : Dwinda Mulya Sari


Tempat / Tanggal Lahir : Tanjung Agung Utara, 20 Agustus 1997
Umur : 23 tahun
Tinggi/Berat badan : 155cm/ 55kg
Jenis Kelamin : Perempuan
Status Perkawinan : Menikah
Agama : Islam
Alamat : Jl. Mandi Api II No. 858 Rt. 18 Rw. 06 Kel. Srijaya Kec.
Alang-alang Lebar Palembang.
Domisili : Betung, Banyuasin
No. Handphone : 0821-7664-7370
E-mail : [email protected]

Riwayat Pendidikan:
No Pendidikan Asal Sekolah Tahun Tahun Lulus
Masuk
1 SD SD Negeri 128 Palembang 2004 2010
2 SMP SMP Negeri 19 Palembang 2010 2013
3 SMA SMK farmasi Bina Medika Palembang 2013 2015
4 S1 STIFI Bhakti Pertiwi Palembang 2015 2020

Demikian Daftar Riwayat Hidup ini saya buat dengan sebenarnya.

Hormat Saya

(Dwinda Mulya Sari)

Anda mungkin juga menyukai