Soal Tpa 1

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 11

BIC

7 BUDI BIC | Jujur, Tanggung Jawab, Visioner, Disiplin, Kerja Sama, Adil & Peduli | TPA

TES POTENSI AKADEMIK



Waktu : 1 Jam 45 Menit
Jumlah Soal : 45



Analogi

1. LAUT : SAMUDRA = …
(A) Sungai : laut (D) pulau : benua
(B) Danau : air (E) delta : laut
(C) Bukit : lembah

2. ANTING : TELINGA = …
(A) Seaptu : kaki (D) batu : berlian
(B) Gelang : emas(E) kalung : gelang
(C) Cincin : permata

3. KERING : LEMBAP = …
(A) Gelap : remang-remang
(B) Cahaya : terang
(C) Panas : basah
(D) Matahari : gunung
(E) Sang : malam

4. CACING : ULAR = …
(A) Singa : harimau(D) hiu : Paus
(B) Kambing : sapi(E)merpati : elang
(C) Biawak : komodo

5. Pakaian berhubungan dengan …,
sebagaimana … berhubungan dengan
botak.
(A) Adat – rambut
(B) Pewangi – penyukur
(C) Tubuh – kepala
(D) Jahit-cukur
(E) Mode – wig/Rambut palsu

Silogisme

6. Pada hari libur nasional, tidak ada kegiatan
belajar mengajar kecuali kegiatan
ekstrakurikuler
Hari Kamis adalah salah satu dari hari libur
nasional
Kesimpulan yang tepat adalah ……
(A) Kegiatan belajar mengajar
dilaksanakan, meskipun di hari Kamis
(B) Kegiatan belajar mengajar
dilaksanakan, kecuali pada hari Kamis


41
BIC 7 BUDI BIC | Jujur, Tanggung Jawab, Visioner, Disiplin, Kerja Sama, Adil & Peduli | TPA

(C) Kegiatan belajar mengajar tidak


dilaksanakan, kecuali hari Kamis
(D) Kegiatan belajar mengajar dan
ekstrakurikuler dilaksanakan pada hari
Kamis
(E) Kegiatan belajar mengajar dan
ekstrakurikuler tidak dilaksanakan
pada hari Kamis

7. Semua calon pegawai menempuh tes
psikologi
Sebagian calon pegawai memiliki skor
TOEFL di atas 450
Kesimpulan yang tepat adalah ……
(A) Sebagian calon pegawai yang tidak
memiliki skor TOEFL menempuh tes
psikologi
(B) Semua calon pegawai yang memiliki
skor TOEFL tidak menempuh tes
psikologi
(C) Semua calon pegawai yang tidak
memiliki skor TOEFL tidak menempuh
tes psikologi
(D) Sebagian calon pegawai yang memiliki
skor TOEFL tidak menempuh tes
psikologi
(E) Semua calon pegawai yang menempuh
tes psikolohi tidak memiliki skor
TOEFL

8. Buku-buku yang diletakkan dalam rak
berkode 5 diterbitkan oleh penerbit A
Buku-buku yang diletakkan di rak 5
harganya murah
Tidak ada satu pun buku Matematika di rak
itu
Kesimpulan yang tepat tentang penerbit A
adalah ……
(A) Tidak menerbitkan buku yang murah
(B) Tidak menerbitkan buku yang tidak
murah
(C) Menerbitkan buku yang tidak murah
(D) Menerbitkan buku Matematika yang
murang
(E) Menerbitkan buku Matematika yang
tidak murah

9. Tidak ada bunga mawar kecuali berwarna
putih dan merah
Samuel menerima bunga bukan putih,
bukan merah


42
BIC 7 BUDI BIC | Jujur, Tanggung Jawab, Visioner, Disiplin, Kerja Sama, Adil & Peduli | TPA

Kesimpulan yang tepat tentang bunga yang


diterima oleh Samuel adalah ……
(A) Bunga mawar putih
(B) Bunga mawar merah
(C) Bunga bukan mawar
(D) Bunga bukan mawar putih
(E) Bunga mawar bukan merah dan bukan
putih

10. Peserta ujian CPNS mengikuti Test Potensi
Akademik (TPA)
Made tidak lulus ujian CPNS
Kesimpulan yang tepat tentang Made
adalah ……
(A) Tidak mengikuti TPA dalam ujian CPNS
(B) Tidak mengikuti ujian CPNS dan TPA
(C) Bukan peserta ujian CPNS yang
mengikuti TPA
(D) Peserta ujian CPNS yang mengikuti tes
bukan TPA
(E) Telah mengikuti TPA dalam ujian CPNS

Analitik

Dua puluh buku ditumpuk merata pada
empat rak. Ada tiga jenis buku, yaitu fiksi ilmiah,
misteri, dan biografi. Buku misteri dua kai lebih
banyak dari fiksi ilmiah. Buku-buku ditumpuk
sebagai berikut
• Empat buku fiksi ilmiah ada di rak nomor 2
• Ada setidaknya satu misteri di masing-
masing rak
• Rak nomor 3 dan 4 memiliki jumlah yang
sama dari buku misteri
• Tidak ada rak yang hanya berisi satu jenis
buku

11. Mana dari berikut ini yang harus benar?
(A) Rak nomor 1 berisi setidaknya satu
buku fiksi ilmiah
(B) Rak nomor 2 berisi tepat satu biografi
(C) Rak nomor 3 tidak ada buku-buku
fiksi ilmiah
(D) Rak nomor 3 berisi lima buku biografi
(E) Rak nomor 2 mengandung setidaknya
dua buku misteri

12. Jika buku di rak nomor 1 dan rak nomor 4
digabungkan, maka harus benar bahwa
kombinasi ini akan berisi ……
(A) Jumlah yang sama buku misteri dan
biografi


43
BIC 7 BUDI BIC | Jujur, Tanggung Jawab, Visioner, Disiplin, Kerja Sama, Adil & Peduli | TPA

(B) Tepat satu buku fiksi ilmiah


(C) Semua biografi
(D) Setengahnya buku misteri
(E) Lebih dari setengah adalah biografi

13. Semua hal berikut ini benar, kecuali ……
(A) Rak nomor 2 tidak berisi biografi
(B) Rak nomor 3 tidak terdapat fiksi ilmiah
(C) Rak nomor 4 berisi jumlah yang sama
setiap buku
(D) Rak nomor 1 bisa terdapat sebagian
besar buku misteri
(E) Rak nomor 3 bisa terdapat tiga buku
biografi

Lima tim futsal A, B, C, D, dan E, bertanding
dalam sebuah turnamen. Setiap tim bertemu
lawan yang sama dua kali, sekali di kandangnya
dan sekali di kandang lawan. Untuk setiap
pertandingan, tim pemenang diberi nilai 3, tim
yang seri diberi nilai 1, dan tim yang kalah diberi
nilai 0. Hasil pertanding-an adalah sebagai
berikut
• A dan E menang dua kali, b dan D seri empat
kali, dan A dan C kalah dua kali
• A mempunyai nilai lebih besar darpada E,
tetapi lebih kecil daripada B
• A dan E memiliki selisih nilai 4, demikian pula
antara D dan E
• B dan C memiliki jumlah kemenangan sama,
tetapi nilainya berbeda satu

14. Tim mana yang memenangkan turnamen?
(A) A (B) B (C) C (D) D (E) E

15. Dua tim mana yang memiliki nilai yang
sama?
(A) A dan C (D) D dan A
(B) B dan D (E) E dan B
(C) C dan E

Pecahan, Bilangan Bulat, dan
Pertidaksamaan

16. Nilai 397 x 397 + 104 x 104 + 2 x 397 x 104
= ……
(A) 250.001 (D) 260.101
(B) 250.101 (E) 261.001
(C) 251.001

17. 6M5
7 x


44
BIC 7 BUDI BIC | Jujur, Tanggung Jawab, Visioner, Disiplin, Kerja Sama, Adil & Peduli | TPA

4445
Nilai M pada perkalian di atas adalah ……
(A) 3 (B) 4 (C) 5 (D) 6 (E) 7

18. 62N
N x
3125
Nilai N pada perkalian di atas adalah ……
(A) 4 (B) 5 (C) 7 (D) 8 (E) 9

19. Jika P = 8 + 8√8 dan Q = (√8 + √8)2, maka
……
(A) 5Q > 4P (D) 4P > 5Q
(B) 4P < 3Q (E) 3Q > 5P
(C) 6Q < 4Q

! #
20. Nilai dari 32" + 27$ adalah ……
(A) 5 (B) 6 (C) 11 (D) 59 (E) 85

21. Bentuk sederhana dari (2-2 + 3-1)-2 adalah
……
!
(A) (D) 25
!"#
$% (E) 625
(B)
!$$
!$$
(C) $%


22. (20,11 x (0,001)2) x n = 2011, adalah ……
(A) 104 (B) 105 (C) 106 (D) 107 (E) 108

Deret

23. 1, 3, 4, 8, 7, 13, 10, ……
(A) 12 (B) 14 (C) 16 (D) 18 (E) 20

24. 5, 10, 7, 12, 9, ……
(A) 13 (B) 14 (C) 15 (D) 16 (E) 17

25. 4, 5, 8, 15, 16, 45, 32, ……
(A) 19 (B) 64 (C) 90 (D) 96 (E) 135

26. 7, 5, 11, 6, 13, 9, 17, 10, 19, ……, ……
(A) 11, 21 (C) 13, 23 (E) 14, 23
(B) 11, 23 (D) 13, 21

27. 12, 3, 9, 13, 5, 12, 14, 7, 15, ……
(A) 9 B) 10 (C) 15 (D) 16 (E) 18

28. 101, 112, 134, 145, 167, 178, ……
(A) 189 (C) 200
(E) 212
(B) 198 (D) 201


45
BIC 7 BUDI BIC | Jujur, Tanggung Jawab, Visioner, Disiplin, Kerja Sama, Adil & Peduli | TPA

Aritmatika

29. Pada suatu permainan diperlukan
beberapa pasangan anak laki-laki dan anak
#
perempuan. Jika diketahui terdapat & dari
120 anak perempuan tidak mengikuti
'
permainan, $ dari 80 anak laki-laki juga
tidak mengikuti permainan, maka
persentase anak perempuan dan laki-laki
yang mengikuti permainan adalah ……
(A) 10% (E) 41%
(B) 15% (C) 20%
(D) 34%

30. Andi mempunyai permen sebanyak 3 kali
banyaknya permen yang dimiliki Budi.
Budi mempunyai permen 6 lebih sedikit
dari Candra. Candra mempunyai permen 2
lebih banyak dari Andi. Perbandingan
banyaknya permen yang dimiliki Andi,
Budi, dan Candra adalah ……
(A) 3 : 6 : 2 (D) 1 : 3 : 4
(B) 6 : 2 : 4 (E) 1 : 2 : 4
(C) 3 : 1 : 4

& ' "
31. Diketahui a = (, b = ) , dan c = *, dengan a, b,
c bilangan positif. Perbandingan a : b : c
adalah ……
(A) 1 : 2 : 3 (D) 6 : 3 : 2
(B) 2 : 3 : 1 (E) 2 : 3 : 6
(C) 3 : 1 : 2

32. Sarah mempunyai 7 apel, 5 mangga, dan 3
jeruk. Banyaknya tambahan jeruk yang
harus Sarah beli sehingga perbandingan
banyaknya keseluruhan buah dan
banyaknya jeruk yang dia miliki menjadi 3
: 1 adalah ……
(A) (B) 3 (C) 4 (D) 5 (E) 6

33. Diketahui dosis pemberian suatu obat
sebanding dengan berat badan pasien. Jika
dosen untuk pasien dengan berat badan 45
kg adalah 12 mg obat, maka dosis yang
diberikan kepada pasien dengan berat
badan 30 kg adalah ……
(A) 6 mg (C) 18 mg
(E) 112,5 mg
(B) 8 mg (D) 24 mg


34. Dinding seluas 60 m2 selesai dicat selama 5
jam oleh 8 pekerja yang diperlukan untuk

(D) 8 jam, 48 menit


(E) 16 jam, 40 menit

46
BIC 7 BUDI BIC | Jujur, Tanggung Jawab, Visioner, Disiplin, Kerja Sama, Adil & Peduli | TPA

mengecat dinding seluas 50 m2 oleh 4


pekerja?
(A) 4 jam, 10 menit
(B) 4 jam, 48 menit
(C) 8 jam, 20 menit

35. A dapat menyelesaikan sebuah pekerjaan
dalam 15 hari dan B dalam 20 hari. Jika
mereka bekerja bersama-sama selama 4
hari, maka pekerjaan yang tersisa adalah
…… bagian
!
(A) # ! ,
$
(C) " (E) !#
(B) # +
(D)
!#

36. Sebuah pekerjaan dapat dilakukan A
sendirian dalam 16 hari, B sendirian dalam
12 hari. Jika dibantu oleh C mereka dapat
menyelesaikan pekerjaan tersebut dalam 4
hari saja. Waktu yang dibutuhkan oleh C
agar dapat me-nyelesaikan pekerjaan itu
sendirian adalah ……
" (E) 10
(A) 8 (C) 9#
!
(B) 9 (D) 9'
#
#

37. A, B, dan C masing-masing bisa melakukan
sebuah pekerjaan sendirian dalam 20, 30,
dan 60 hari. Waktu yang dibutuhkan oleh A
untuk menyelesaikan sebuah pekerjaan
jika setiap 3 hari dibantu oleh B dan C
adalah ……
(A) 12 hari (C) 16 hari (E) 20 hari
(B) 15 hari (D) 18 hari

38. Jika 6 pria dan 8 anak laki-laki dapat
melaku-kan sebuah pekerjaan dam 10 hari,
sedangkan 26 pria dan 48 anak laki-laki
dapat melakukan hal yang sama dalam 2
ahri, maka waktu yang dibutuhkan oleh 15
pria dan 20 anak laki-laki dalam melakukan
jenis pekerjaan yang sama adalah ……
(A) 4 hari (C) 6 hari (E) 8 hari
(B) 5 hari (D) 7 hari

39. Luas dari suatu persegi A adalah 25 cm2.
Jika keliling persegi B adalah 4 kali keliling
persegi A, maka luas persegi B adalah ……
(A) 50 cm2 (B) 100 cm2 (C) 125 cm2
(D) 400 cm2 (E) 625 cm2

40. Kecepatan sebuah kereta api 50% lebih
cepat dibandingkan dengan kecepatan


47
BIC 7 BUDI BIC | Jujur, Tanggung Jawab, Visioner, Disiplin, Kerja Sama, Adil & Peduli | TPA

sebuah bus. Kedua moda transportasi


tersebut berangkat dan sampai pada waktu
yang sama dari kota A ke kota B sejauh 75
km. jika kereta api berhenti di sebuah
stasiun antara kota A dan B selama 12,5
menit, maka kecepatan bus adalah ……
(A) 100 km/jam
(D) 130 km/jam
(B) 110 km/jam
(E) 140 km/jam
(C) 120 km/jam

Pemahaman bacaan

Kuala Lumpur punya ikon menara
kembar Petronas, jakarta punya ikon Tugu
Monas maka Surabaya dan Madura punya ikon
baru, jembatan Suramadu. Jembatan ini
menghubungkan Pulau jawa (di Surabaya) dan
Pulau Madura (di bangkalan). Jembatan
Suramadu akan menjadi jembatan terpanjang di
Indonesia saat ini. jembatan Suramadu dimulai
pembangunannya pada tanggal 20 Agustus
2003. Dari total panjang jembatan sejauh 5.438
m terdiri dari causeway sisi Surabaya 1.458 dan
causeway sisi Madura 1.818 m. Bentang tengah
panjang keseluruhan mencapai 2.162 m terdiri
dari dua Approach Bridge masing-masing 672
m dari Main Bridge sepanjang 818 m. Panjang
jalan pendekat di sisi Suarabaya mencapai 4,35
km dan sisi Madura 11,50 km.
Selain konsorsium nasional, maka yang
juga memiliki peranan penting dalam
pembangunan jembatan Suramadu adalah
perusahaan konstruksi dari Tiongkok. Itulah
sebabnya alas jembatan yang disebut dengan
Stell Box Ginder (SBG) pembuatannya
dilakukan di Tiongkok. Ternyata selain
pembuatannya harus dilakukan di Tiongkok,
pengirimannya memakan waktu cukup lama.
Pengiriman dari Tiongkok dilakukan empat kali
selama 30 hari. Itu pun masih harus dirakit lagi
di Gresik.
Berbagai tantangan telah dihadapi
selama pelaksanaan konstruksi mulai dari
tahap pemancangan, pengecoran, sampai
pemasangan girder dan bangunan atas. Kondisi
geologis serta kondisi geografis lingkungan
proyek yang berada di atas laut menjadi
tantangan untuk dapat menyelesakan
pekerjaan ini. belum lagi cuaca yang menjadi
kendala.
Perkiraan biaya pembangunan
jembatan ini adalah Rp 4,5 triliun. Besarnya


48
BIC 7 BUDI BIC | Jujur, Tanggung Jawab, Visioner, Disiplin, Kerja Sama, Adil & Peduli | TPA

biaya untuk pembangunan jembatan ini


tentunya menjadi kendala tersendiri bagi
keberlanjutan penyelesaian jembatan ini.
karena itulah ketika krisis ekonomi melanda
Indonesia, sempat menunda kelanjutann
pembangunan jembatan Suramadu.

41. Peran kerja sama dengan luar negeri
terdapat pada peragraf …
(A) 1 (D) 2 dan 3
(B) 2 (E) 2 dan 4
(C) 1 dan 3

42. Pernyataan berikut yang sesuai dengan
bacaan 1 adalah …
(A) Setiap kota yang memiliki ikon
tertentu merupakan kota maju
(B) Tidak ada jembatan lain yang
mengalahi jembatan Suramadu
(C) Pengiriman SBG memerlukan waktu
120 hari
(D) Sebelum dilakukan pembangunan
jembatan Suramadu, dibentuk
konsorsium terlebih dahulu
(E) Semua konstruksi dibuat di Tiongkok

Adam Osborne adalah salah seorang
yang memegang peranan penting dan
berpengaruh di dalam sejarah awal pembuatan
Personal Computer (PC). Ia dilahirkan di
Thailand pada 1939, dan menghabiskan masa
anak-anaknya di Tamil Nadu, India Selatan,
bersama kedua orang tuanya yang
berkebangsaan Inggris. Ia pindah ke Inggris saat
berusia 11 tahun. Pada tahun 1961, ia lulus dari
Universitas Birmingham, Inggris, sebagai
sarjana muda di bidang teknik kimia. Setelah
itu, ia pindah ke Amerika Serikat dan
menyelesaikan pendidikannya ke Universitas
Delaware dan memperoleh gelar doctor pada
bidang teknik kimia. Kemudian, ia bekerja di
sebuah perusahaan pertambangan minyak Shell
Oil.
Pada awal 1970-an, ia mendapatkan
pekerjaan barunya sebagai penulis buku bagi
mikroprosesor milik sebuah perusahaan
computer. Osborne tetap meneruskan
pekerjaan lepasnya sebagai penulis sampai
tahun 1972. Ia mencoba mendirikan Osborne
and Associates, sebuah perusahaan yang
bergerak pada bidang penulisan buku manual
computer. Karyanya, antara lain The Value of


49
BIC 7 BUDI BIC | Jujur, Tanggung Jawab, Visioner, Disiplin, Kerja Sama, Adil & Peduli | TPA

Power, yang kemudian mengubah judulnya


menjadi An Introduction to Microcomputers. Ia
mencoba menawarkan bukunya kepada sebuah
penerbit yang berada di kotanya. Namun,
sayangnya buku itu ditolak. Ia tidak pernah
putus asa. Lalu, ia memutuskan untuk mencoba
menerbitkan bukunya itu sendiri. lima tahun
kemudian, penerbit Osborne Books telah
menerbitkan lebih dari 40 judul buku tentang
computer. Lalu pada 1979 karena sesuatu hal,
Osborne menjual perusahaan penerbitannya
kepada McGraw-Hill.
Ia mulai berpikiran bahwa suatu saat
nanti perusahaan computer yang ada saat itu
pasti akan mengerti tentang konsep-konsep
(ide-ide) yang ada di kepalanya. Namun,
perusahaan computer yang ada belum siap
dengan konsep-konsepnya. Setelah menjual
perusahaan penerbitannya. Osborne pun mulai
mengalihkan tenaganya untuk mendesain
computer yang portable, menarik, mudah
digunakan, dan kuat. Pada Maret 1980, ia
mendapat tawaran untuk mengembagkan
hardware dan software yang murah.
Ia berupaya untuk mempublikasikan
software yang murah untuk menyaingi
software-software mahal yang sedang ada di
pasaran saat itu. Sayangnya, ada perusahaan
yang menuntutnya karena pelanggaran hak
paten, dan pengadilan memenangkan gugatan
tersebut. Bagaimanapun, Adam Osborne
merupakan seorang penemu yang jenius
tentang bagaimana membuat computer
portabel yang memberi kemudahan-
kemudahan untuk para pengguna computer.
Adam Osborne meninggal di Kodiakanal, India
Selatan, pada 25 Maret 2003 setelah menderita
penyakit yang berkepanjangan pada otaknya.

43. Pernyataan yang tidak sesuai dengan
bacaan 3 adalah …
(A) Osborne hanya tertarik dengan dunia
computer
(B) Software ciptaan Osborne harganya
lebih terjangkau
(C) Osborne dikalahkan dalam sidang
hak paten software ciptaannya
(D) Osborne menjual penerbitannya
karena ingin focus dengan usaha
softwarenya
(E) Osborne lahir di Tahiland pada tahun
1939


50
BIC 7 BUDI BIC | Jujur, Tanggung Jawab, Visioner, Disiplin, Kerja Sama, Adil & Peduli | TPA


44. Adam Osborne adalah …
(A) Penemu computer
(B) Pemilik pabrik computer
(C) Penulis yang gagal
(D) Pembuat software
(E) Artis

45. Pernyataan yang sesuai dengan bacaan 1
adalah …
(A) Walaupun orang tuanya
berkebangsaan Inggris, tetapi Osborne
terlahir sebagai warga negara India
(B) Kualitas software ciptaan Osborne di
bawah rata-rata produk di pasaran saat
itu
(C) Osbrone menjual penerbitannya
karena tidak ada perusahaan yang
tertarik dengan idenya
(D) Adam Osbrone tidak lahir dan wafat di
India
(E) Osbrone meninggal karena stress yang
berkepanjangan


51

Anda mungkin juga menyukai