Proposal TOT MOS 2018

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 9

2018

TRAINING OF TRAINER MOS

2018
PIMPINAN CABANG IPNU-IPPNU
KULON PROGO

Disusun oleh

PC. IPNU – IPPNU Kulon Progo


Sekretariat :
Jln. Wates-Purworejo km. 1 , Wates, Kulon Progo.

[Pick the date]


PROPOSAL KEGIATAN

A. NAMA KEGIATAN
Kegiatan ini bernama Training of Trainer MOS IPNU-IPPNU Kulon
Progo 2018.

B. LATAR BELAKANG
Dalam sejarah perjuangan bangsa, eksistensi peran generasi
muda (khususnya pelajar) merupakan realita yang perlu
diperhitungkan. Kemerdekaan yang telah diraih juga tidak terlepas dari
peran pelajar. Wajah pelajar Indonesia sekarang dapat diliat dari
bagaimana dia bergaul dengan sekitarnya. Sudah seharusnya pelajar
yang dapat berkarya untuk bangsa adalah pelajar yang memiliki
keunggulan. Keunggulan tersebut diperoleh karena adanya tempaan
dalam diri pelajar, pendidikan serta pelatihan.
Oleh karena itulah dibutuhkan suatu wadah untuk
mengembangkan potensi mereka dalam berfikir, berkreasi dan
berprestasi. Dalam hal ini Ikatan Pelajar Nahdlotul Ulama (IPNU) dan
Ikatan Pelajar Putri Nahdlotul Ulama (IPPNU) merupakan wadah yang
tepat.
Sebagai gambaran, IPNU-IPPNU adalah sebuah organisasi
dibawah naungan Nahdlotul Ulama (NU) atau badan otonom NU.
Tugas IPNU-IPPNU sebagai organisasi di tingkat pelajar adalah
mecetak kader bangsa yang membumikan akidah Ahli sunnah wal
jamaah (Aswaja). Dengan akidah Aswaja maka akan tercipta bangsa
yang besar lagi terarah.
Dalam rangka mempertanggungjawabkan program kerja selama
dua tahun masa kepengurusan, maka PC IPNU-IPPNU Kulon Progo
masa bakti 2017-2019 akan mengadakan kegiatan “Training of
Trainer”. Dalam kegiatan tersebut juga akan dilakukan pembekalan
tentang bagaimana penyampaian materi MOS di sekolah-sekolah
Ma’arif maupun sekolah NU di Kulon Progo agar tersampaikan secara
lengkap dan menarik bagi siswa sehingga siswa tertarik untuk menjadi
kader NU dalam rangka meneruskan perjuangan para Kyai dalam

2
menjaga NU. Disamping menarik, diharapkan dengan adanya Masa
Orientasi Siswa tentang ke-IPNU dan Ke-IPPNU-an siswa mengetahui
dan memahami tentang IPNU IPPNU dalam struktur organisasi NU.

C. TUJUAN KEGIATAN
Adapun tujuan kegiatan ini adalah :
a. Meningkatkan dan pemberdayaan kader IPNU-IPPNU di masa
yang akan datang.
b. Wadah sosialisasi kader IPNU-IPPNU di sekolah/
c. Membentuk siswa yang memiliki ideologi ahlussunah wal
jamaah.
d. Membentuk siswa agar dapat menjadi kader penggerak
organisasi yang memiliki komitmen dan militansi yang tinggi.

D. Waktu dan Tempat Pelaksanaan Kegiatan


Kegiatan ini dilaksanakan pada :
Hari/Tanggal : Sabtu /7 Juli 2018
Waktu : 13.00 WIB - Selesai
Tempat Pelaksanaan : SMK Ma’arif 1 Wates, lantai 2

E. Peserta Kegiatan
Peserta kegiatan ini adalah perwakilan dari Pengurus Pimpinan

Cabang IPNU-IPPNU kabupaten Kulon Progo dan Perwakilan

Pimpinan Anak Cabang di wilayah Kulon Progo.

F. Pelaksana Kegiatan
Pelaksana Kegiatan ini adalah Pimpinan Cabang Ikatan Pelajar
Nahdllatul Ulama dan Pimpinan Cabang Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul
Ulama (PC IPNU-IPPNU) KULON PROGO. Susunan Panitia terlampir.

G. Susunan Acara (terlampir)

H. Materi Training of Trainer (terlampir)

I. Anggaran Dana (terlampir)

3
J. Penutup
Demikian proposal kegiatan Training of Trainer ini dibuat, dengan
harapan kegiatan ini dapat terlaksana dengan baik dan lancar, serta
maksud dan tujuan dapat tercapai dengan sukses. Atas perhatian dan
partisipasinya kami menghaturkan banyak terima kasih.

Wallahul muwafieq ila aqwamithorieq


Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Wates, 3 Juli 2018

PIMPINAN CABANG
IKATAN PELAJAR NAHDLATUL ULAMA
IKATAN PELAJAR PUTERI NAHDLATUL ULAMA
KABUPATEN KULON PROGO

Musonnif, S. S Silvia Dwi Setyarini


Ketua PC IPNU Ketua PC IPPNU

4
Lampiran I
PANITIA PELAKSANA KEGIATAN

Pelindung
PCNU Kulon Progo

Penanggung Jawab
PC IPNU-IPPNU KP

Steering Committe
Musonnif, S.S
Silvia Dwi Setyarini

Organizing Committe

Ketua : Aditya Alif Nurmansyah

Wakil : Rosa Indah

Sekretaris : Rina Susiyana Putri

Bendahara : Hasan Bashori

Sie Acara : Sie Humas dan Sie PDD dan


kepesertaan : perleng :
 Sunar Widodo  M. Zainudin  Heriyanto
 Fahmi  Fidha Amelia  Agus Arif
 Saifan Kemal Santoso

Sie konsumsi : Sie keamanan :


 Farkhana L  Sofyan Fahrudin
 Dewiristiani  Tiwi Ariningtyas

5
Lampiran II
SUSUNAN ACARA
Sabtu, 11 November 2017
No Waktu Kegiatan
1. 13.00-13.30 Pembukaan
2. 13.30-15.00 Materi I
3. 15.00-15.15 Sholat & Coffe Break
4. 15.15-17.00 Materi II & III
5. 17.00 Penutupan

Lampiran III

MATERI TRAINING OF TRAINER MOS


No. Materi
1. Pengertian IPNU-IPPNU
2. Sejarah IPNU IPPNU
3. Lambang IPNU IPPNU
4. Mars IPNU IPPNU
5. Badan Otonom NU & Struktur Organisasi
6. Contoh Kegiatan (PC & PAC)
7. Ice Breaking
8. Etika dan Estetika

6
Lampiran VI
ANGGARAN DANA

 RENCANA PENGELUARAN

KEBUTUHAN BANYAK HARGA SATUAN JUMLAH


1. Kesekretariatan
 Penggandaan proposal 3 Rp 7.000,00 Rp 21.000,00
 Cetak surat 25 Rp 1.000,00 Rp 25.000,00
 Penggandaan Materi 40 Rp 10.000,00 Rp 400.000,00

Rp 446.000,00
2. Transportasi, Akomodasi
dan Konsumsi
 Konsumsi
 Snack (peserta & 40 Rp 3.000,00 Rp 120.000,00
panitia)
 Makan 40 Rp 15.000,00 Rp 600.000,00
 Air mineral (gelas) 1 Kardus Rp 20.000,00 Rp 20.000,00
 Gula 2 kg Rp 15.000,00 RP 30.000,00
 Teh 2 pcs Rp 3.000,00 Rp 6.000,00

Rp 776.000,00
3. Pubdekdok
 Banner Training of 1 Rp 100.000,00 Rp 100.000,00
Trainer
Rp 100.000,00
TOTAL Rp 1.322.000,00

 RENCANA PEMASUKAN

ASAL DANA BESAR JUMLAH


1. Kas IPNU – IPPNU KP Rp 300.000,00

JUMLAH Rp 300.000,00

 TENTATIF BIAYA

PENGELUARAN Rp 1.322.000,00

PEMASUKAN Rp 300.000,00

KEKURANGAN DANA Rp 1.022.000,00


7
Daftar donatur

No Nama Jumlah Paraf

8
Contact Person Panitia

ADITYA ALIF N
(085701797303)

Rosa Indah
(082226307530)

Anda mungkin juga menyukai