Panitia Penyelenggara Tasyakuran
Panitia Penyelenggara Tasyakuran
Panitia Penyelenggara Tasyakuran
M e i 2006
Nomor
Lampiran
: 01/PPTK/V/2006
: 1 ( satu ) bundle
Kepada Yth,:
Bapak/Ibu/Sdr/I
Perihal
Bismillahirrohmanirrohim
Assalamualaikum Wr.Wb.
Salam sejahtera semoga senantiasa mengiringi segala aktivitas Bapak/Ibu/Sdr/I yang
seiman dan seagama.
Bersama ini kami atas nama Panitia Penyelenggara Tasyakuran Kenaikan Kelas Murid
Madrasah Diniyah AL-ISHLAH Dusun Mekarsari Desa Kalangsari Kecamatan Rengasdengklok
Kabupaten Karawang, akan mengadakan Pengajian Umum / Tablig Akbar yang insya Allah akan
dilaksanakan pada :
Hari
Tanggal
J a m
A cara
Penceramah
Tempat
:Minggu
: 02 Juli 2006
: 08.00 Padi s/d Selesai
: 1. Karnaval
2. Pengajian Umum
: Neng NIHA NIHRIROH dari Purwakarta
( Juara I PILDACIL 3 LATIVI Jakarta )
: Lapang Bola Kenanga Belakang Mesjid Jami
AL-ISHLAH Desa Kalangsari
Mengingat dana yang kami butuhkan untuk acara tersebut cukup besar maka kami
dengan segala kerendahan kami mengajak kepada segenap kaum muslimin & muslimat untuk
berpartisipasi aktif dalam bentuk bantuan pendanaan untuk kelancaran acara tersebut.
Sebagai bahan pertimbangan kami lampirkan :
1. Susunan Panitia
2. Rancangan Anggaran biaya
Atas kesediaan dan keikhlasannya kami ucapkan banyak terima kasih, dan tak lupa kami
berharap kepada Allah SWT, semoga amal yang telah diberikan Bapak/Ibu/Sdr/I menjadi amal
sholeh yang diterima disisinya, Amin yaa robbal alamin.
Ketua
Panitia Penyelenggara
Sekretaris
Ust..AGUS SALIM
AL-
TETI FIRDAOS
SUSUNAN PANITIA
Pelindung
Penasehat
: 1. H. Ismail Tarincang
2. H. Ana Sukarna
Ketua
Sekretaris
Bendahara
Seksi Seksi
1. Seksi Humas
2. Seksi Dana
:-
Jamal
Guntur
Nuraeni
Remaja Masjid
3. Seksi Peralatan
4. Seksi Konsumsi
:-
6. Seksi Dekorasi
Nyai Haris
:-
Bp. M. Enda
:-
7. Seksi Keamanan
Siti Rohayah
:-
M. Munawir Sajali
Ucu Yusuf
Aan Heriyanto Sip
Aparat Desa Kalangsari
1. Penceramah
Rp . 5.000.000
Rp.
700.000
3. Grup Khasidah
Rp.
200.000
4. Tenda / Panggung
Rp.
500.000
5. Sound sintem
Rp.
350.000
6. Dekorasi / Dekumentasi
Rp.
500.000
7. Administrasi
Rp.
150.000
8. Biaya Konsumsi
Rp. 1.500.000
9. Biaya Tranfortasi
Rp.
500.000
Rp.
600.000
Jumlah Total
Rp. 10.000.000
Kalangsari,
Ketua
Ust. AO AKHIRO SUARTA
Mei 2006
Sekretaris
Ust. AGUS ROHMAT