Distrik Nanhai
Distrik Nanhai (Hanzi sederhana: 南海区; Hanzi tradisional: 南海區) berada di Foshan, Guangdong, Tiongkok. Pemerintahnya menjadi yang pertama mengembangkan sistem pemerintahan elektronik untuk tingkat county di Tiongkok pada tahun 2001.
Nanhai
南海区 Namhoi | |
---|---|
Koordinat: 23°05′46″N 113°08′34″E / 23.09611°N 113.14278°E | |
Negara | Republik Rakyat Tiongkok |
Provinsi | Guangdong |
Kota setingkat prefektur | Foshan |
Luas | |
• Total | 1.074 km2 (415 sq mi) |
Populasi (2018) | |
• Total | 2.905 juta |
Zona waktu | UTC+8 (Waktu Standar Tiongkok) |
Kode pos | 528200 |
Situs web | http://www.nanhai.gov.cn/ |
Distrik Nanhai | |||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Hanzi sederhana: | 南海区 | ||||||||||||||
Hanzi tradisional: | 南海區 | ||||||||||||||
| |||||||||||||||
nama alternatif | |||||||||||||||
Hanzi: | 南海 | ||||||||||||||
|
Sejak tahun 1988, Distrik Nanhai telah menjalankan wajib belajar sembilan tahun. Menurut statistik resmi, 40% calon mahasiswa yang mengikuti ujian masuk perguruan tinggi di Foshan selama beberapa tahun berturut-turut, berasal dari Distrik Nanhai.[1]
Distrik Nanhai mengelola 1 subdistrik yaitu Subdistrik Guicheng dan 6 kota praja.[2]
Tokoh terkenal
sunting- Kang Tongbi
- Kang Youwei
- Wong Fei Hung
- Ip Man
- Tan Sri Datuk Amar Stephen Kalong Ningkan
Referensi
sunting- ^ 南海教育信息网. "南海1600万元重奖教育". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-08-20. Diakses tanggal 2009-09-16.
- ^ [1][pranala nonaktif permanen]